SuaraSulsel.id - SA (24 tahun) salah satu selebgram asal Kota Makassar. Mengaku dihamili dan mendapat tindak kekerasan oleh salah seorang oknum anggota polisi. Videonya pun viral di media sosial sejak pekan kemarin.
Dalam video yang pertama kali diunggah di akun tiktok @lollyslavina itu memperlihatkan foto pelaku yang berpangkat Brigadir satuan Sabhara berinisial FR. Ia bertugas di wilayah Polrestabes Kota Makassar.
SA juga mengupload laporannya ke Polrestabes Makassar sejak bulan Juli 2021 lalu. Namun, ia mengaku tak ada perkembangan hingga kini.
Dalam laporannya, SA melaporkan kekasihnya Brigadir FR. Terkait perkara pelanggaran disiplin kode etik profesi Polri. Kejadian terjadi pada bulan Mei.
Baca Juga: Habib Bahar Smith Dan Eggi Sudjana Kembali Dilaporkan Ke Polisi Terkait Ujaran Kebencian
Pelanggaran yang dimaksud, adalah FR menghamili SA, namun enggan bertanggung jawab. Foto hasil USG bahkan dilampirkan akun tersebut.
SA mengaku sudah berulangkali meminta pertanggungjawaban polisi berpangkat Bripka itu, namun diabaikan FR dan keluarganya. Ia bahkan terkesan cuek dan tidak peduli dengan SA.
SA juga mengaku pernah mendapat perlakuan kasar dari FR. Ia pernah dipukul gara-gara pengaruh sinte atau ganja sintetis.
Bahkan SA berulang kali mengirimkan uang ke FR untuk membeli sinte. Bukti transferan ke FR juga diupload oleh akun tiktok.
Beredar kabar FR adalah anak salah satu mantan petinggi polisi. Sehingga Polrestabes Makassar enggan mengusut kasusnya.
Baca Juga: Duh! Warga Sidoarjo Jadi Korban Pemerasan Kakak Iparnya yang Mengaku Polisi
Kepala Seksi Hubungan Masyarakat Polrestabes Makassar, Ajun Komisaris Lando KS mengatakan laporan tersebut sudah ditindaklanjuti oleh dewan kode etik. Dalam waktu dekat akan dilakukan sidang.
"Sementara di kode etik, itu berproses. Pelapor, terlapor dan saksi juga sudah dimintai keterangan," ujarnya singkat.
Berita Terkait
-
Harga Tiket Kapal Laut Makassar-Surabaya April 2025 dengan Jadwal Terbaru
-
Seorang Polisi Jadi Korban Begal di Cikarang, Honda Scoopy Miliknya Dibawa Kabur
-
Kandaskan CAHN FC, PSM Buka Kans Akhiri Titel Juara Bertahan Puluhan Tahun Wakil Singapura
-
Hina Indonesia Negara Miskin, Anco Jansen Kini Semprot Mees Hilgers Cs
-
Kandaskan CAHN FC, PSM Makassar Lanjutkan Hegemoni Persepakbolaan Indonesia atas Vietnam
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Laptop, Dompet, Jaket... Semua 'Pulang'! Kisah Manis Stasiun Gambir Saat Arus Balik Lebaran
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Free Fire, Terbaik April 2025
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Game, Terbaik April 2025
-
Seharga Yamaha XMAX, Punya Desain Jet: Intip Kecanggihan Motor Listrik Masa Depan Ini
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
Terkini
-
Mudik Nyaman Tanpa Khawatir! Ini Upaya Polres Majene Jaga Rumah Warga Selama Libur Lebaran
-
Drama PSU Palopo: Bawaslu Desak KPU Diskualifikasi Calon Wakil Wali Kota?
-
Berpartisipasi dalam BRI UMKM EXPO(RT) 2025, Minyak Telon Lokal Kini Go Global
-
Primadona Ekspor Sulsel Terancam! Tarif Trump Hantui Mete & Kepiting
-
Alarm Pagi Bikin Stres? Ini 9 Trik Jitu Kembali Produktif Setelah Liburan