SuaraSulsel.id - Pemerintah Kota Makassar menurunkan Inspektorat untuk memeriksa Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Parkir Kota Makassar di Jalan Hati Mulia, Senin 13 Desember 2021.
Menurut Anggota Dewan Direksi Nikolaus Beni, mengaku bersyukur atas kegiatan itu. Sebelumnya ia juga berencana mengundang, namun pemerintah Kota Makassar sudah bertindak cepat. Menurunkan Inspektorat agar bisa diaudit.
"Kita mendukung dan support. Mengucapkan terima kasih ke Pak Wali Kota sigap menghadirkan Inspektorat. Untuk memeriksa kondisi keuangan. Pasca terjadinya pergantian direksi lama," jelasnya.
Kehadiran Inspektorat memeriksa berkas dari tahun 2021 sebelum direksi baru masuk. Sehingga kehadiran mereka berdasarkan laporan.
Baca Juga: Tari Janger-Kecak, Tari Khas Bali yang Tersohor Sampai ke Makassar
"Jadi kami direksi baru yang ditugaskan leluasa bekerja jika pemeriksaan selesai dilakukan. Apa yang menjadi temuan Inspektorat itu menjadi tanggung jawab direksi sebelumnya," tegas Nikolaus.
"Ini pemeriksaan baru hari pertama dilakukan. Diketahui diperiksa bagian keuangan dan bagian umum soal aset Perumda Parkir Makassar. Pasti semua aset, kemudian dilaporkan Inspektorat. Kehadiran kendaraan harus produktif membantu perusahaan," tambahnya.
Dewan Pengawas Apriadi mengatakan pemeriksaan itu sangat luar biasa. Dilakukan Inspektorat atas perintah Wali Kota Makassar, Moh Ramdhan Pomanto.
"Itu berarti meringankan pekerjaan Dewan Pengawas. Insyaallah Perumda Parkir Makassar Raya akan bagus kedepannya," ungkapnya.
Baca Juga: Mahasiswi Untirta Jadi Korban Pelecehan Seksual Oknum Security UNM?
Berita Terkait
-
Bias Antara Keadilan dan Reputasi, Mahasiswi Lapor Dosen Cabul Dituduh Halusinasi
-
Promo Kuliner Khusus Nasabah BRI di Makassar: Dari Kopi Hingga Steak, Diskon Hingga 20%!
-
Dibela Orang Asli Bugis, Denny Sumargo dan Farhat Abbas Ditantang Naik Ring
-
Tiga Pengusaha Skincare di Makassar Jadi Tersangka, Tapi Identitas Dirahasiakan Polisi
-
Denny Sumargo Orang Mana? Cucu Crazy Rich Lancar Bilang Siri Na Pacce saat Tinggalkan Rumah Farhat Abbas
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
Terkini
-
Daftar Pemain PSM Makassar Dipanggil PSSI untuk Piala AFF 2024
-
Kinerja Cemerlang BRI: Sunarso Dedikasikan Penghargaan The Best CEO untuk Insan BRILiaN
-
Lari Bareng di Bali Bisa Borong Hadiah Ratusan Juta
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya, Banyak Hadiah dan Hiburan Menarik
-
Apakah Garmin Venu 3 Memiliki Layar Sentuh? Temukan Jawaban Beserta Fitur-Fitur yang Dimilikinya