SuaraSulsel.id - Sebuah video di media sosial menunjukkan mahalnya harga babi di Papua. Video itu dibagikan oleh akun instagram Forum Toraja.
Dalam video itu, seorang anggota Brimob yang sedang bertugas di Lembah Baliem, pegunungan Jaya Wijaya, Papua. Bertemu dengan lima orang warga yang melintas. Mereka terlihat membawa seekor babi hitam dewasa.
Polisi yang belum diketahui namanya itu langsung menanyakan harga babi tersebut. Namun, ia terkejut ketika warga menjawabnya.
"Wah, mau jual babi kah? Berapa itu kalau dijual?," tanya polisi.
Baca Juga: Satgas Nemangkawi Tembak Penjual Amunisi di Papua Dengan Timah Panas
"Ya 30-an Rp35 juta ini," jawab warga tersebut.
"Wah mahal sekali e. Wah, mahal disini babi e kaka ya," respon polisi tersebut.
Warga tersebut mengaku walau mahal, babi tersebut tetap laku. Bahkan sudah ada yang menawarnya sebelum dijual.
Salah satu warganet, Junita mengaku kaget mendengar harga babi di Papua. Selama ini yang ia tahu harga babi paling mahal itu ada di Toraja, Sulawesi Selatan.
"Ternyata di Papua lebih mahal bahkan 10 kali lipat dari Toraja. Di Toraja harga Rp3-5 juta saja babinya sudah besar sekali," tulisnya.
Baca Juga: SMAN 1 Oksibil Di Pegunungan Bintang Papua Ludes Dibakar OTK
Warganet lainnya, Ilyas Karaeng menuliskan bahwa harga babi di pegunungan Papua memang sangat mahal. Disana, babi jadi simbol perekonomian warga.
Berita Terkait
-
7 Makanan Khas Indonesia di Peringkat 50 Street Food Terbaik Dunia Versi TasteAtlas, Ingin Mencoba?
-
Siang Ini Prabowo Lantik Gubernur dan Wagub dari Papua Pegunungan serta Kepulauan Bangka Belitung
-
Awalnya Tak Mau Tanggapi Isu Mundur sebagai Kepala PCO, Hasan Nasbi: Hari ini Saya Masih Ngantor
-
Tiga Korban Penembakan OPM Teridentifikasi, Jenazah Langsung Dikuburkan Gegara Kondisi Membusuk
-
Politik Gentong Babi dalam Pemilu dan Korupsi Politik yang Mengakar
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Wakil Presiden yang Tegur Menteri Pertanian Amran Sulaiman: Jusuf Kalla atau Ma'ruf Amin
-
Wagub Sulsel Kagum! PT Vale Buktikan Tambang Bisa Jadi Penjaga Bumi
-
BRI Dukung Batik Tulis Lokal Lamongan Menjangkau Pasar Global
-
Puskesmas Toraja Utara Diduga Tolak Jemput Pasien Kritis, Ini Kata Dinas Kesehatan
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini