SuaraSulsel.id - Rony Imannuel atau yang lebih dikenal dengan nama panggung Mongol Stres resmi bergabung ke Partai Solidaritas Indonesia atau PSI.
Sebelumnya, kabar kepindahan Mongol ke PSI sudah ramai di media sosial.
Mengutip BeritaManado.com -- jaringan Suara.com, bertempat di Kantor DPP PSI di Jakarta, Mongol Stres menerima kartu anggota PSI. Diserahkan langsung oleh Plt Ketua Umum PSI Giring Ganesha.
Penyerahan kartu anggota disaksikan jajaran pengurus PSI dan juga Ketua DPD PSI Manado Jurani Rurubua yang secara khusus mengantar Rony Imannuel ke Kantor DPP PSI.
Baca Juga: Edy Rahmat Berikan Uang Suap Rp2,8 Miliar ke Pegawai BPK Sulsel
Jurani memang diketahui memiliki peran penting atas kepindahan Rony Imannuel ke PSI. Karena sebelum niatnya untuk pindah ke PSI muncul ke publik, Rony terlebih dahulu menemui Jurani.
“Jadi iya, memang benar, Rony Imannuel telah sah, resmi menjadi bagian dari keluarga besar PSI. Sudah resmi ya. Tadi sudah menerima kartu anggota juga,” ujar Jurani kepada BeritaManado.com.
Kehadiran Rony Imannuel di PSI juga menghadirkan warna baru, apalagi dengan jiwa muda dan semangat yang dimiliki Ronny untuk berkarya bagi bangsa, diharapkan akan sejalan dengan jiwa solidaritas PSI.
Jurani menyaksikan momen ini secara langsung menyambut kehadiran Rony Imannuel di PSI dengan sukacita.
“Setelah resmi menerima kartu anggota, Rony Imannuel dengan skalanya yang nasional tentu masuk dalam jajaran DPP PSI,” kata Jurani yang juga anggota DPRD Kota Manado.
Baca Juga: Baru Diungkap Dalam Sidang NA, Saksi: Uang OTT KPK untuk Pilgub Sulsel 2023
Berita Terkait
-
Fedi Nuril Beraksi Lagi, Kini Beri Sindiran Menohok ke Anak Buah Kaesang: Akhirnya Gombalan Anda..
-
Soroti Editing hingga Pengambilan Gambar di Video RK Singgung Janda, Jubir RIDO Curiga Ada Maksud Ini
-
Klaim Kaesang Bilang 'Jateng Is Red' Kena Kritik: Harusnya Pelangi
-
Nilai Wajar Kaesang Bilang 'Jateng Is Red Itu PSI', Sekjen: Mudahan-mudahan Jadi Kebun Mawar Semerbak
-
Bela Gibran, Politisi PSI Sebut Isu Fufufafa Tak Laku: Tidak Relevan
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Terungkap! Sanksi Dosen Pelaku Pelecehan Seksual di Unhas Tidak Berat
-
Daftar Pemain PSM Makassar Dipanggil PSSI untuk Piala AFF 2024
-
Kinerja Cemerlang BRI: Sunarso Dedikasikan Penghargaan The Best CEO untuk Insan BRILiaN
-
Lari Bareng di Bali Bisa Borong Hadiah Ratusan Juta
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya, Banyak Hadiah dan Hiburan Menarik