SuaraSulsel.id - Drama Korea komedi romantis dapat menjadi hiburan setelah lelah menjalani pekerjaan. Cerita romatis yang dapat membuat penonton baper dipadu dengan cerita lucu di dalamnya dapat membuat kita menjadi santai.
Yuk simak beberapa rekomendasi drakor komedi romantis!
1. Hometown Cha Cha Cha (2021)
Drama Korea yang sedang hangat diperbincangkan dibintangi oleh Kim Seon Ho dan Shin Min Ah.
Baca Juga: 4 Tempat Wisata di Korea Selatan yang Wajib Dikunjungi Penggemar Squid Game
Bergenre komedi romantis yang menceritakan mengenai Yoon Hye-Jin seorang dokter gigi yang ditugaskan di desa tepi laut Gongjin dan bertemu dengan Hong Du-Sik. Untuk menonton lanjutan kisah mereka, dapat dilihat pada platform Netflix.
2. Welcome to Waikiki (2018)
Keseruan Welcome toWaikiki dapat menggelitik perut karena tingkah Kang Dong Goo (Kim Jung-Hyun), Cheon Joon-Ki (Lee Yi-Kyung), dan Bong-Doo-Sik (Son Seung-Won).
Mereka memiliki cita-cita, namun selalu bernasib buruk. Tak hanya itu, mereka mengelola wisma Waikiki yang terletak di Itaewon, Korea Selatan juga terancam bangkrut, terlebih munculnya bayi secara misterius di Waikiki. Serial drama yang memiliki 2 season ini memiliki rating 8.3 IMDB.
3. What’s Wrong with Secretary Kim (2018)
Baca Juga: Kim Seon Ho Dilaporkan Dirawat di RS Usai Skandal Aborsi
Drama komedi romantis yang satu ini diadaptasi dari cerita Webtoon. What’s Wrong with Secretary Kim rilis pada 6 Juni 2018. Bercerita tentang perjalanan hidup sekretaris cantik, Kim Mi-So (Park Min-Young) dan atasannya, Lee Young-Joon (Park Seo-Joon).
Berawal dari Kim Mi-So yang mengundurkan diri dari pekerjaannya yang telah lama dijalaninya. Hal tersebut membuat atasannya kebingungan hingga mencari cara lucu untuk mempertahankan sekretarisnya. Tonton keseruannya di platform Netflix dan Viu.
4. It’s Okay To Not Be Okay (2020)
Drama Korea komedi romantis yang rilis pada 2020 diperankan oleh Kim Soo Hyun dan Seo Ye Jin.
Bercerita mengenai Moon Gang Tae (Kim Soo Hyun) sebagai pekerja psikiatris dan Goo Moon Young (Seo Ye-Ji) seorang penulis yang memiliki sifat antisosial karena trauma masa lalunya. Adegan dalam drama dapat membuat tertawa dan menangis dengan bersamaan.
5. Do Do Sol Sol La La Sol (2020)
- 1
- 2
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- Asisten Pelatih Liverpool: Kakek Saya Dulu KNIL, Saya Orang Maluku tapi...
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Pengganti Elkan Baggott Akhirnya Dipanggil Timnas Indonesia, Jona Giesselink Namanya
- Berapa Harga Sepatu Hoka Asli 2025? Cek Daftar Lengkap Model & Kisaran Harganya
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Masih Lancar!
-
Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
-
Kata-kata Jordi Amat Usai Gabung ke Persija Jakarta
-
7 Rekomendasi Merek AC Terbaik yang Awet, Berteknologi Tinggi dan Hemat Listrik!
-
Daftar 7 Sepatu Running Lokal Terbaik: Tingkatkan Performa, Nyaman dengan Desain Stylish
Terkini
-
Dari Desa untuk Desa, AgenBRILink Ini Bantu Petani Lewat 3 Cabang
-
Kejati Sulsel Selidiki Dugaan Korupsi Program Revitalisasi Kampus UNM Rp87 Miliar
-
Lukisan Purba di Goa Leang-leang Maros Masuk Buku Sejarah Indonesia
-
Polisi Tahan 2 Dosen Perguruan Tinggi Negeri di Makassar, Dugaan Pelecehan Seksual
-
BRI: Sektor UMKM Mencakup lebih dari 97% dari 65 Juta Pelaku Usaha, Berkontribusi 61% pada PDB