SuaraSulsel.id - Industri Film Bollywood sejak dulu kala selalu berhasil mencuri perhatian penikmat film dunia. Menyuguhkan cerita yang menarik dan berkesan, seolah deretan film karya Negara Anak Benua tersebut tak lekang ditelan jaman.
Film Bollywood selain memiliki cerita yang tak mudah dilupakan, juga terus berkembang dengan memperlihatkan latar pemandangan yang indah serta kemampuan elok dalam mempertahankan tradisi dan budaya mereka.
Berikut 5 rekomendasi film Bollywood terbaik terbaru versi Suara.com.
1. ZERO
Siapa yang tak kenal dengan the King Bollywood Shah Rukh Khan?
Filmnya sejak dulu selalu menjadi legendaris para pecinta Bollywood. Perannya yang apik dan memukai, dibalut dengan wajah yang tampan dan totalitas dalam memerankan tokoh, membuat pria kelahiran 2 November 1965 ini memiliki fans di hampir seluruh penjuru dunia.
Kali ini pun totalitas Shah Rukh Khan tak dapat dipungkiri lagi. Melalui film berjudul “ Zero “ ini Shah Rukh Khan berperan menjadi pria kerdil yang mengagumi seorang artis cantik papan atas.
Film produksi Red Chillies Entertainment dan Colour Yellow Productions ini juga menghadirkan dua artis cantik nan sexy kenamaan yakni Anushka Sharma dan Katrina Kaif.
Zero dirilis pada tanggal 21 Desember 2018 menampilkan Shah Rukh Khan versi mini yang proses syutingnya menggunakan teknologi yang digunakan oleh Anand L Rai yang sama dalam film The Ring.
Baca Juga: 10 Film Preity Zinta Paling Populer, Salaam Namaste Termasuk
Film juga disebut sebut sebagai film dengan biaya produksi termahal.
2. Gully Boy
Di Urutan kedua ada film Gully Boy yang dibintangi oleh Alia Bhat dan Ranveer Singh yang rilis pada tanggal 14 Februari 2019.
Film ini merupakan drama musikal yang di Sutradarai oleh Zoya Akhtar. Ditulis oleh Zoya Akhtar sendiri bersama Reema Kagti.
Gully Boy menceritakan tentang kisah seorang Rapper Muslim berusia 22 tahun dari Bombay yang mengejar cita citanya melalui jalanan.
Film ini diproduksi berdasarkan kehidupan group musik Rap bernama Gully Gang yang beranggotakan Naveen Shaikh dan Vivian Fernandes.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
Terkini
-
4.047 PPPK Resmi Dilantik, Gubernur Sulsel: Ini Amanah Besar untuk Pelayanan Publik
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
135 Siswa SD di Kota Makassar Terima Seragam Gratis
-
Detik-detik Anggota TNI AU Tikam Pria Depan Istrinya, Korban Tewas!
-
Status Dipulihkan! Guru Rasnal dan Abdul Muis Kembali Aktif Jadi ASN