SuaraSulsel.id - Cara sikat gigi behel dari sisa makanan terselip. Memakai kawat gigi atau behel adalah perawatan gigi yang membutuhkan komitmen jangka panjang dan ketelatenan.
Sebab, behel berupa serangkaian braket, karet dan kawat yang ditempelkan pada gigi. Sela-sela kawat gigi bisa menjadi ladang menyelipnya sisa makanan dan bakteri.
Untuk itu, sebaiknya mulai menggunakan sikat gigi yang memiliki bulu ekstra lembut yang tidak akan merusak namun efektif membersihkan sel-sela kawat gigi.
Dikutip dari Bustle, angle (sudut) memegang sikat adalah kunci saat menyikat gigi pada kawat gigi.
Baca Juga: Cara Sikat Gigi Saat Pakai Behel, Bersihkan Makanan yang Mudah Terselip
Saat menggerakkan bulu ke depan dan ke belakang, Anda harus memegang sikat pada sudut 45 derajat untuk menjangkau di atas dan di bawah kabel dan gusi itu sendiri.
"Sudutnya akan membantu Anda menyempurnakan (pembersihan) semua sisa makanan yang mungkin terperangkap di bawah alat dan jaringan gingiva," ujar dr. Joana Forsea, DDS, asisten profesor dan direktur klinis Departemen Ortodontik di Sekolah Tinggi Kedokteran Gigi Universitas New York.
Setelah Anda menguasai teknik ini, pastikan untuk menyikat gigi selama dua menit penuh setelah setiap makan atau ngemil.
Pastikan Anda selesai setelah membersihkan bagian depan, belakang, dan samping gigi plus gusi Anda.
Jika Anda tidak bisa menyikat gigi setelah makan, direkomendasikan untuk berkumur dengan air untuk menghilangkan sisa makanan.
Baca Juga: Cara Bersihkan Sisa Makan yang Menempel di Behel
Selain menyikat gigi secara menyeluruh, Anda bisa maksimalkan pembersihan dengan flossing serta menggunakan obat kumur.
Berita Terkait
-
Intip 4 Penampilan Baru Selvi Ananda Pakai Behel, Makin Fresh
-
Penampilan Baru Selvi Ananda Pakai Kawat Gigi Jadi Perbincangan
-
Kontrol Behel saat Puasa Batal atau Tidak? Ini Kata Dokter Gigi!
-
Pakai Benang Gigi Kurangi Risiko Stroke hingga 44 Persen, Benarkah?
-
Atasi Gigi Berantakan: Klinik Edental Solusi Behel untuk Kasus Kompleks
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas MPV 1500cc: Usia 5 Tahun Ada yang Cuma Rp90 Jutaan
- 5 Rekomendasi Pompa Air Terbaik yang Tidak Berisik dan Hemat Listrik
- Diperiksa KPK atas Kasus Korupsi, Berapa Harga Umrah dan Haji di Travel Ustaz Khalid Basalamah?
- 5 AC Portable Mini untuk Kamar Harga Rp300 Ribuan: Lebih Simple, Dinginnya Nampol!
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
Pilihan
-
Investor Ditagih Rp1,8 Miliar, Ajaib Sekuritas Ajak 'Damai' Tapi Ditolak
-
BLT Rp600 Ribu 'Kentang', Ekonomi Sulit Terbang
-
Usai Terganjal Kasus, Apakah Ajaib Sekuritas Aman Buat Investor?
-
Bocor! Jordi Amat Pakai Jersey Persija
-
Sri Mulyani Ungkap Masa Depan Ekspor RI Jika Negosiasi Tarif dengan AS Buntu
Terkini
-
BRI: Sektor UMKM Mencakup lebih dari 97% dari 65 Juta Pelaku Usaha, Berkontribusi 61% pada PDB
-
UMKM Kuliner Naik Kelas, Binaan BRI Sukses Ekspor Berkat Strategi Pasar Tepat
-
Fadli Zon Ungkap Fakta Mengejutkan Keris Sulawesi Selatan
-
5 Rumah Adat Sulawesi Selatan: Dari Tongkonan Mendunia Hingga Langkanae Penuh Filosofi
-
Gubernur Sulsel Surati Prabowo, Minta Evaluasi Tambang Emas Raksasa di Luwu