SuaraSulsel.id - Pemkab Gorontalo batal membuka sekolah tatap muka. Karena Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level III di Kabupaten Gorontalo.
Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo mengatakan, pembukaan sekolah masih akan dilihat perkembangan ke depan. Apakah memungkinkan dilakukan pembukaan kembali atau tidak.
“Tapi kalau ditanya untuk pembukaan sekolah kami siap, tapi karena masih adanya PPKM level 3 jadi saat ini masih ditunda dulu dan belum bisa dibuka,” kata Nelson saat dikonfirmasi gopos.id -- jaringan Suara.com, Senin (2/8/2021).
“Dan soal PPKM kita masih menunggu perkembangan dari Provinsi yakni Gubernur Gorontalo Rusli Habibie,” imbuhnya.
Baca Juga: PPKM Diperpanjang, Dinar Candy Ancam Turun ke Jalan Pakai Bikini
Di tempat berbeda Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Gorontalo, Zubair Pomalingo mengungkapkan hal yang sama, yang mana untuk saat ini pembukaan sekolah masih ditunda sebab laju percepatan Covid-19 masih ada.
“Walau waktu itu kita sempat membuat surat edaran soal pembukaan sekolah pada tanggal 2 Agustus, namun kita tetap harus mengacu pada PPKM serta adanya penyebaran Covid-19,” terangnya ditemui di ruang kerjanya.
Zubair mengatakan kedepannnya pihaknya terus memantau serta menunggu instruksi Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo, mengenai pembukaan sekolah.
Berita Terkait
-
BRI Dukung Lapas Gorontalo Terapkan Sistem Pembayaran Digital, Berantas Narkoba dan Judi Online
-
Mantan Dosen Divonis 4 Tahun Penjara, Terbukti Lecehkan Mahasiswi Berkali-kali
-
Apa itu Grooming? Siswa Gorontalo Diduga Jadi Korban Gurunya
-
Bukan Suka Sama Suka! Kasus Guru dan Murid Viral di Gorontalo Contoh Jelas Tindakan Grooming
-
Pengakuan Siswi Gorontalo Soal Video Tak Senonoh: Bersyukur Bebas
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Terungkap! Sanksi Dosen Pelaku Pelecehan Seksual di Unhas Tidak Berat
-
Daftar Pemain PSM Makassar Dipanggil PSSI untuk Piala AFF 2024
-
Kinerja Cemerlang BRI: Sunarso Dedikasikan Penghargaan The Best CEO untuk Insan BRILiaN
-
Lari Bareng di Bali Bisa Borong Hadiah Ratusan Juta
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya, Banyak Hadiah dan Hiburan Menarik