SuaraSulsel.id - Burhan Abdurahman Mantan Wali Kota Ternate periode 2010 hingga 2021 dikabarkan meninggal dunia di Kota Makassar, Sulawesi Selatan.
Informasi meninggalnya Burhan beredar, Minggu 4 Juli 2021, sejak Pukul 14.00 Wita.
Mengutip kieraha.com, Kabar meninggalnya wali kota dua periode ini dibenarkan Sultan Tidore Husan Sjah dan Wali Kota Ternate M Tauhid Soleman ketika dihubungi wartawan kieraha.com
Almarhum Haji Burhan Abdurahman adalah Wali Kota Ternate periode 2010 hingga 2015 dan 2016 hingga awal 2021.
Baca Juga: Pemkot Akan Sanksi ASN Menolak Divaksin Covid-19
Almarhum semasa hidup telah banyak mengabdi untuk mayarakat dan memberikan kontribusi besar terhadap pembangunan di daerah Kota Ternate.
Sultan Husain juga membenarkan atas ucapan yang diunggah melalui akun media sosialnya.
“Ya Allah kanda Haji Burhan Abdul Rahman figur pemimpin yang baik dan ikhlas yang pernah saya temukan. Selalu membalas keburukan yang dialamatkan padanya dengan balasan kesantunan dan kebaikan. Insha Allah Jannah tempatmu wahai kandaku,” tutur Sultan, Minggu 4 Juli 2021.
Hingga berita ini diturunkan, belum diketahui penyebab almarhum meninggal. Belum ada keterangan resmi dari pihak keluarga dan rumah sakit.
Baca Juga: Anggota Polisi Diduga Cabuli Gadis 16 Tahun di Kantor Polsek
Berita Terkait
-
5 Fakta Bencana Banjir Bandang Ternate, Pengungsi Capai lebih dari 100.000 Jiwa
-
Terancam Punah, Kuskus Mata Biru Ternate Diburu untuk Konsumsi
-
3 Kapal Feri Layari Rute Ternate-Jailolo, Perkuat Kegiatan Ekonomi Warga Setempat
-
Rp 3 M, Nilai Kontrak Pengelola Plaza Gamalama: Dukung Pengembangan UMKM Ternate
-
Tragis, Pemuda Ini Tewas Sehari setelah Duel Maut di Pasar Gamalama Ternate
Tag
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
Terkini
-
Kisah Pilu Pengungsi Lewotobi: "Lari Hanya Pakai Baju di Badan"
-
Kabar Baik! Wapres Gibran Janji Bahas Kelanjutan Pembangunan Stadion Sudiang
-
Dukung Ekonomi Hijau dan Inklusif, BRI Catat Portofolio Pembiayaan Berkelanjutan Senilai Rp764,8 Triliun
-
Rocky Gerung Kritik Debat Pilkada Makassar: Monoton dan Panelis Tersiksa
-
Azizah Tolak Menyantap Makanan Bergizi Pemberian Wapres Gibran Rakabuming