SuaraSulsel.id - YASMIB Sulawesi melaksanakan Pekan Aspirasi Masyarakat Desa di tiga desa. Yakni Desa Padang Lampe, Desa Pitusunggu, dan Desa Kabba.
Kegiatan ini melibatkan Badan Permusyawaratan Desa (BPD) dan relawan desa yang berjumlah 14 orang di masing-masing desa.
Ini merupakan salah satu rangkaian program pelembagaan akuntabilitas sosial untuk mewujudkan pemerintah desa yang transparan dan partisipatif. Kerjasama Seknas FITRA dan KOMPAK yang didukung DFAT Australia.
Tujuan kegiatan ini untuk menggali dan menampung aspirasi seluruh lapisan masyarakat desa.
Baca Juga: Heboh Larangan Beribadah di Desa Ngastemi, Ketum PKPI: Tindakan Bodoh!
Ketua BPD Padang Lampe Abdul Muhit mengatakan, dengan adanya kegiatan Pekan Aspirasi Masyarakat pemerintah desa sangat terbantu. Karena bisa mengetahui keluhan atau kehendak masyarakat untuk pemerintah desa yang lebih baik.
"Terima kasih kepada Tim YASMIB Sulawesi-FITRA yang telah memberikan banyak edukasi kepada kami selam lima hari," kata Muhit, Selasa (29/9/2020).
Normah, Anggota BPD Padang Lampe mengucapkan terima kasih kepada Tim YASMIB Sulawesi, Seknas FITRA dan KOMPAK.
Selama lima hari mendampingi melakukan penggalian aspirasi yang menjadi tugas dan fungsi Anggota BPD.
"Selama kegiatan berlangsung banyak suka duka kami yang kami rasakan, selanjutkan kami akan merekap aspirasi yang masuk untuk diperjuangkan sesuai dengan kebutuhan masyarakat," kata Normah.
Baca Juga: Viral, Kades Ngastemi Mojokerto Larang Warga Kristen Ibadah di Wilayahnya
Rahmatiah, Sekretaris BPD Padang Lampe, dengan adanya kegiatan ini kami bisa tahu ternyata jumlah warga disabilitas di desa jauh lebih banyak dari anggapan sebelumnya. Karena terkait data disabilitas belum ada di desa.
Berita Terkait
-
Sisa Pagar Laut di Tangerang Kembali Dibongkar KKP
-
Ada Wacana Pemerintah Mau Alihkan Dana Desa untuk Bentuk KopDes Merah Putih
-
Kemenkop dan Aspenda Jajaki Kerja Sama untuk Mitigasi Risiko Fraud di Kopdes Merah Putih
-
Pertamina Hulu Energi Mewujudkan Asa dan Mimpi Sahabat Istimewa
-
Berkas Pagar Laut Tangerang Dikembalikan, Ini Alasan Bareskrim Tak Masukan Pasal Tipikor
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia
-
Sampai Kapan Program Link Saldo DANA Kaget Digelar? Ini Jawabannya!