SuaraSulsel.id - Ketua KPU Kota Makassar M Faridl Wajdi dan satu Anggota KPU Makassar Endang Sari terkonfirmasi positif Covid-19. Berdasarkan hasil pemeriksaan swab.
Hal ini disampaikan Anggota KPU Makassar Gunawan Mashar kepada wartawan, Selasa (29/9/2020).
"Hasilnya positif," kata Gunawan.
Dia mengatakan kondisi dua anggota KPU baik, dan terlihat sehat, tanpa ada gejala.
Baca Juga: NHS: Isolasi Mandiri Khusus Lansia selama Pandemi Virus Tak Masuk Akal
Bahkan sebelumnya tetap melakukan aktivitas harian. Seperti olah raga, makan, dan kegiatan harian seperti biasa.
"sedkarang keduanya melakukan isolasi mandiri," ungkap Gunawan.
Gunawan berharap semua pihak yang pernah berinteraksi dengan keduanya, segera memeriksakan diri. Demi kesehatan dan keselamatan kita bersama-sama.
"Mohon doanya untuk kesembuhan mereka, dan kembali bisa beraktivitas seperti semula," kata Gunawan.
Pasca kejadian ini, semua komisioner dan staf KPU Makassar melakukan kerja dari rumah atau WFH.
Baca Juga: Ngenes! Demi Vaksin Covid-19, 500 Ribu Hiu Diklaim Terbunuh
"Kantor akan disterilkan. Kerja-kerja tahapan akan banyak kami koordinasikan melalui virtual," ungkap Gunawan.
Berita Terkait
-
KPU Klaim 8 Daerah Siap Gelar Pemungutan Suara Ulang Pilkada Akhir Pekan Ini
-
KPU Percepat Pelaksanakan PSU di Parigi Moutong karena Terbentur Jadwal Ibadah
-
Hasto Tertawa Usai Sidang Suap: Masih Belajar Jadi Terdakwa
-
Ada Tujuh Gugatan Hasil PSU di MK, KPU Berharap Permohonan Gugur pada Tahap Dismissal
-
Eks Ketua KPU Sebut Pernah Bertemu Harun Masiku dan Diperlihatkan Foto Bareng Megawati dan Hatta Ali
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
Terkini
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia
-
Sampai Kapan Program Link Saldo DANA Kaget Digelar? Ini Jawabannya!
-
Awas! Merek Produk UMKM Bisa Dicuri, Begini Cara Amankan dengan Biaya Murah