SuaraSulsel.id - Unit Reskrim Polsek Mamaju akhirnya berhasil menangkap buronan pelaku pencurian kendaraan bermotor (curanmor).
Pelaku yang berinisial HD berhasil diringkus di wilayah Kabupaten Donggala, Provinsi Sulawesi Tengah, Selasa (11/8/2020).
Kabid Humas Polda Sulbar, AKBP. Syamsu Ridwan menuturkan pelaku sebelumnya masuk dalam daftar pencarian orang (DPO).
"Pelaku ini sempat buron selama 9 hari, akhirnya sang DPO kasus Ranmor berhasil diringkus," ujar Syamsu seperti dikutip dari pojokcelebes.com--jaringan Suara.com, Rabu (12/8).
Baca Juga: 9 Sekolah di Belitung Timur Mulai Uji Coba Pembelajaran Tatap Muka
Sementara penetapan DPO tersebut merupakan hasil pengembangan dari interogasi terhadap pelaku curanmor YT yang terlebih dahulu diamankan.
"HD merupakan salah satu pelaku sindikat curanmor yang sering beraksi di wilayah Mamuju. Ia ditetapkan sebagai buron setelah ditunjuk oleh YT," sambungnya.
Lebih lanjut, Syamsu menerangkan saat penangkapan, petugas turut menyita sejumlah barang bukti yang diduga digunakan pelaku untuk melancarkan aksinya.
Barang bukti tersebut di antaranya: satu unit sepeda motor yamaha fino warna putih, satu unit handphone merk vivo dan sebuah buah tas berisikan banyak kunci.
Kekinian polisi masih melakukan pengembangan. Sebab diduga, HD melancarkan aksinya tak hanya di satu tempat di Mamaju.
Baca Juga: Diiming-imingi Uang, Pria di Bongomeme Tega Cabuli Dua Anak Tetangga
Atas perbuatannya, pelaku dijerat dengan pasal 363 ayat 1 ke 3 dan 4 dengan ancaman pidana maksimal 7 (tujuh) tahun penjara.
Berita Terkait
-
Buronan Kasus Timah Ditangkap Kejagung, Jejak Hendry Lie Nekat Mangkir hingga Kabur ke Singapura
-
Usai Tangkap Tersangka Baru, Polisi Masih Buru Satu DPO Kasus Judi Online yang Libatkan Karyawan Komdigi
-
Diduga Buronan KPK Jadi Pengawal Bobby Nasution, Netizen Melongo: Lho Kok Bisa?
-
Skandal Pembunuhan Bayaran: Mantan Intelijen India Jadi Buronan FBI?
-
KPK Akui Temukan Mobil Harun Masiku pada Juli 2024
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya, Banyak Hadiah dan Hiburan Menarik
-
Apakah Garmin Venu 3 Memiliki Layar Sentuh? Temukan Jawaban Beserta Fitur-Fitur yang Dimilikinya
-
Sosok Kasatreskrim AKP Ryanto Ulil Anshar Yang Ditembak Mati Rekannya Sendiri
-
Dikenal Religius, Oknum Dosen Unhas Lecehkan Mahasiswi Saat Bimbingan Skripsi
-
Memanas! Dua Mantan Wali Kota Parepare Saling "Buka Aib" di Rapat Komisi II DPR RI