SuaraSulsel.id - Gugus Tugas (Gustu) Percepatan dan Penanganan Covid-19 Kota Ternate Provinsi Maluku Utara membenarkan adanya tiga pejabat lingkup Pemkot setempat terpapar virus corona saat menjalankan tugasnya selaku tim Gustu.
"Ketiga pejabat yang terpapar Covid-19 itu bertugas di tiga organisasi perangkat daerah diantaranya Dinas Perhubungan, Dinas Komunikasi Informatika dan Persandian, dan Dinas Perindustrian dan Perdagngan Kota Ternate," kata Juru Bicara Gustu Kota Ternate Muhammad Sagaf Assagaf dikutip dari Antara, Selasa (14/7/2020).
Dia mengatakan satu pejabat Disperindag Kota Ternate berinsial HY dinyatakan positif Covid-19.
Namun, kondisi bersangkutan saat ini mulai membaik dan sementara ini menjalani perawatan di ruang isolasi RSUD Chasan Boesoiri Ternate.
Baca Juga: Oknum P2TP2A Lampung Timur Terancam Hukuman Mati
Bahkan, kondisi pejabat yang berada di Disperindag saat ini mulai membaik dan tengah dirawat di RSUD Chasan Boesoirie.
Sementara itu, Kabag Operasi Satgas Covid-19 Kota Ternate mengatakan yang terkonfirmasi positif di Dinas Perindag adalah Kepala Disperindag Hasyim Yusuf bersama delapan kasus baru di urutan kedua per tanggal 12 Juni 2020.
"Kami akan melakukan tracking di kediaman dan tempat kerjanya oleh tim survalance dan bukan saja Kadis Disperindag saja, melainkan dua pejabat yang terpapar Covid-19 yakni Dishub dan Diskomsandi Kota Ternate," ujarnya.
Secara terpisah, Sekretaris Dinas Perindag Kota Ternate Rizal Santoso mengakui Kadis Perindag tidak ada riwayat perjalanan di luar daerah, malahan yang bersangkutan cenderung mengontrol penerapan protokol kesehatan di sejumlah pasar di Ternate.
"Kadis tidak ada perjalanan atau agenda ke luar daerah dan hanya mengontrol penerapan protokol kesehatan di pasar dan mengikuti rapat di Posko Gugus Tugas Pemkot Ternate yakni eks kantor wali kota," katanya.
Baca Juga: Kementerian PPPA Minta Pelaku Pemerkosa Anak di Lampung Dikebiri
Berita Terkait
-
Negara Kaya Wajib Bantu Negara Berkembang? Ini Tuntutan AHF di WHO Pandemic Agreement
-
Kartu Prakerja Catat Prestasi Signifikan Hingga Dapat Puja-puji Dunia
-
Dharma Pongrekun Sebut Penyebab Tanah Abang Sepi Akibat Pandemi Covid-19
-
Kawal Masyarakat Indonesia Selama Pandemi Covid-19, 10 Tahun Jokowi Catat Kemajuan Pesat Bidang Telemedicine
-
10 Tahun Jokowi, Indonesia Menjadi Negara yang Berhasil Menangani Pandemi Covid-19
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Modus Licik Pengusaha Skincare Makassar Lolos BPOM, Kini Terancam UU Pencucian Uang
-
Sudah Pamer Hasil Lab, Skincare Fenny Frans dkk Malah Dinyatakan Berbahaya Oleh Polda Sulsel
-
Ditangkap di Makassar! Remaja Penikam ODGJ di Pangkep Tak Berkutik
-
Dewan Pers Apresiasi Komitmen BRI Tingkatkan Kompetensi Jurnalis
-
Praktik Prostitusi Online di Pangkep Terbongkar