- Sekda Sulsel, Jufri Rahman, mengakui peran vital BI dalam sinergi demi tata kelola ekonomi daerah stabil pada acara Silaturahmi Akhir Tahun 2025.
- Kolaborasi erat lintas lembaga menjaga ekonomi Sulsel tetap positif sepanjang 2025, ditandai pertumbuhan 5,01% dan inflasi terkendali.
- Pemprov Sulsel dan BI berhasil mendorong digitalisasi dan UMKM, terbukti Sulsel meraih Provinsi Terbaik Kawasan Sulawesi TP2DD 2025.
Semua upaya ini berkontribusi signifikan terhadap daya saing dan pencapaian ekonomi daerah.
Memasuki tahun 2026, Pemprov Sulsel menyadari bahwa tantangan ekonomi global dan nasional semakin kompleks, menuntut langkah-langkah yang lebih adaptif dan inovatif.
"Memasuki tahun 2026, kita tentu harus menyiapkan langkah yang lebih adaptif dan inovatif. Tantangan ekonomi ke depan semakin kompleks, dan hanya dapat dihadapi dengan kolaborasi yang kuat," sebutnya.
Oleh karena itu, Pemprov Sulsel akan terus membuka ruang kerja sama dengan Bank Indonesia dalam berbagai aspek, mulai dari penguatan ketahanan pangan, digitalisasi layanan publik, peningkatan kualitas SDM, hingga pengembangan sektor-sektor unggulan seperti maritim, pertanian modern, dan industri hilirisasi.
Sementara itu, Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sulsel, Rizki Ernadi Wimanda, menyampaikan apresiasi kepada seluruh stakeholder yang mendukung berbagai kebijakan BI.
Salah satu keberhasilan yang menonjol adalah diraihnya Pemprov Sulsel sebagai Provinsi Terbaik Kawasan Sulawesi dalam ajang Penghargaan Tim Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah (TP2DD) Tahun 2025.
Penghargaan dari Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian RI tersebut diberikan karena Pemerintah Sulsel dinilai memiliki kinerja dan komitmen yang tinggi terhadap Digitalisasi Penerimaan dan Belanja Daerah serta memodernisasi tata kelola keuangan daerah.
Pencapaian ini menjadi bukti konkret sinergi yang berhasil antara Pemprov Sulsel dan Bank Indonesia.
Baca Juga: Fatmawati Rusdi Kunjungi Posyandu Matahari Gowa: Jaga Komitmen Penurunan Stunting Menuju 19 Persen
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
7 Rahasia Black Box Pesawat yang Jarang Diketahui Publik
-
Isak Tangis Iringi Penyerahan Jenazah Pramugari Florencia Lolita Wibisono
-
Tim Khusus Temukan Black Box di Ekor Pesawat Dalam Kondisi Utuh
-
Ingin Masuk Unhas Jalur Ketua OSIS? Pahami Syarat, Penilaian, dan Aturannya
-
Korban Kedua Pesawat ATR 42-500 Pramugari Atas Nama Florencia Lolita