Scroll untuk membaca artikel
Muhammad Yunus
Senin, 17 Maret 2025 | 14:30 WIB
Perajin hampers di kota Makassar banjir orderan jelang hari raya Idul Fitri 1446 Hijriah [SuaraSulsel.id/Lorensia Clara]

Jelang lebaran, baik Utiya maupun Sulaeman semakin sibuk memenuhi pesanan.

Di antara ribuan kotak hampers yang tersusun rapi, ada banyak cerita yang terbungkus di dalamnya.

Cerita tentang kehangatan keluarga, kebersamaan, dan tradisi yang terus hidup dari tahun ke tahun.

Kontributor : Lorensia Clara Tambing

Baca Juga: MTF Market Hadir di Bulan Ramadan, Ada Banyak Menu Berbuka dan Dimeriahkan Berbagai Event Seru

Load More