Scroll untuk membaca artikel
Muhammad Yunus
Selasa, 31 Oktober 2023 | 15:26 WIB
Ilustrasi makan bersama. (envato)

Menyisakan makanan akan dianggap mubazir. Orang Bugis-Makassar paling benci hal tersebut.

Bagi mereka, menyisakan makanan adalah menyia-nyiakan berkat dari Tuhan. Sementara di luar sana banyak orang yang kelaparan.

Olehnya, aturan ini akan diterapkan secara ketat sejak masih anak-anak. Sejak kecil, orang Bugis-Makassar juga akan mengajari anaknya untuk mengambil nasi dan lauk tidak berlebih.

Kontributor : Lorensia Clara Tambing

Baca Juga: 5 Fakta Menarik Suku Bugis, Suku Terbesar di Sulawesi Selatan

Load More