SuaraSulsel.id - Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman berkomitmen akan memberikan gaji dan tunjangan menteri pertanian ke yatim piatu.
Hal tersebut diungkapkan Mentan Amran pada acara santap malam bersama di gedung AAS Building di Makassar, Sabtu (28/10/2023).
"Pada kesempatan ini saya menyampaikan bahwa gaji dan tunjangan saya sebagai menteri akan saya serahkan kepada yatim piatu, itu komitmen saya," ungkap Andi Amran, saat menyampaikan sambutan.
Pernyataan itu langsung mendapat apresiasi oleh para tamu yang hadir diantaranya para keluarga, jajaran dari Kementan RI, kerabat dan Pengurus Pusat Ikatan Alumni Universitas Hasanuddin (IKA Unhas). Juga hadir para direksi PT. Tiran dan karyawan beserta keluarga.
Baca Juga: Pastikan Koordinasi dengan KPK Baik, Mentan Amran: Saya Ingin Pembangunan Pertanian Bisa Lebih Cepat
Andi Amran mengatakan, komitmen tersebut merupakan kelanjutan dari kebiasaan yang selama ini dilakukannya.
Sebab, bersama AAS Foundation Amran Sulaiman melakukan kerja-kerja sosial di berbagai lokasi dengan memberi bantuan ke fakir miskin, hafidz alquran, yatim piatu dan orang tua tunggal yang telah berumur (janda).
Amran Sulaiman dan AAS Foundation juga menyalurkan bantuan kemanusiaan pada korban kebakaran atau bencana alam.
Andi Amran Sulaiman Khawatir Krisis Pangan dan Energi
Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman menyampaikan kekhawatirannya terhadap krisis pangan dan energi yang melanda secara global.
Baca Juga: Target Ambisius Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman: Dorong Produksi Gabah 35 Juta Ton di 2024
Hal tersebut diungkapkan Amran Sulaiman pada acara santap malam dan silaturrahim di gedung AAS Building di Makassar, Sabtu (28/10/2023).
Berita Terkait
-
Kementan Tegaskan Komitmen Jokowi dan Prabowo serta Para Wapres Dukung Mentan Berantas Mafia Pangan
-
Sikat Mafia Beras, Menteri Pertanian Cerita Dulu Sempat Ditegur Wapres: Ada Pemimpin Besar di Sana
-
Mentan Langsung Sidak Bulog dan PIHC, Begitu Tiba dari Yordania
-
Panen Raya Padi 2025 Sangat Tinggi, Pengamat Menyatakan Publik Layak Memberikan Apresiasi
-
Pesan Inspiratif dari Film 'Jumbo' Sampai ke Hati Anak-anak Yatim Piatu
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia
-
Sampai Kapan Program Link Saldo DANA Kaget Digelar? Ini Jawabannya!