SuaraSulsel.id - Kapten Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam, memiliki sejumlah opsi yang tersedia apabila benar-benar mendapat kesempatan untuk berkarier bersama klub kasta tertinggi Liga Korea Selatan alias K-League 1.
Saat ini, Asnawi Mangkualam yang bermain di kasta kedua bersama Jeonnam Dragons kabarnya tengah diminati oleh klub K-League 1. Hal itu tak terlepas dari performa impresifnya di ajang K-League 2.
Sejauh ini, kapten timnas Indonesia menjadi andalan Jeonnam Dragons. Tercatat ia sudah mengantongi 20 kesempatan bermain di K League 2 musim ini dan jumlahnya masih bisa terus bertambah.
Tampil impresif bersama Jeonnam Dragons, Asnawi tidak menampik bahwa dirinya sempat dilirik oleh klub Liga 1 Korea Selatan atau K League 1. Artinya jika itu terealisasi maka pemain 24 tahun bakal naik kasta.
"Ada tawaran (dari K League 1) tetapi belum tahu masih proses. Doakan saja," ucap Asnawi Mangkualam dikutip dari YouTube Sport77.
Berikut tiga klub kasta tertinggi Liga Korea Selatan alias K-League 1 yang cocok menjadi pelabuhan terbaru Asnawi Mangkualam.
1. Daegu FC
Asnawi Mangkualam tentu harus mengawali kiprahnya bersama klub yang tak begitu mentereng terlebih dahulu jika ingin merintis karier di kasta tertinggi Liga Korea Selatan alias K-League 1.
Salah satu opsi yang bisa diambil ialah Daegu FC. Musim lalu, klub ini berstatus sebagai klub papan tengah karena hanya bisa bertengger di peringkat kedelapan klasemen akhir musim 2022.
Baca Juga: Menilik Kekuatan Kirgistan U-24, Rival Timnas Indonesia U-24 pada Laga Pembuka Asian Games 2022
Adapun pada musim ini, kiprahnya tak jauh berbeda. Daegu FC masih berada di peringkat ketujuh dengan koleksi 41 poin dari 29 pertandingan.
Berita Terkait
-
Asnawi dan Muhammad Ferrari Belum Tentu Dilepas ke Tim ASEAN All Star?
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Pemain Timnas Indonesia Pantang Main Guling-guling Jika Ogah Disemprot Alex Pastoor
-
Dokumen Naturalisasi Siap, Pemain Keturunan Bandung Debut di Piala AFF U-23 2025?
-
Tertarik Bela Timnas Indonesia, Ini Profil Pemain Keturunan Luca Blondeau
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia
-
Sampai Kapan Program Link Saldo DANA Kaget Digelar? Ini Jawabannya!