SuaraSulsel.id - Kapten Timnas Indonesia Asnawi Mangkualam jadi perhatian usai mengomentari kebersamaan Pratama Arhan dan Azizah Salsha.
Pasangan Pratama Arhan dan Azizah Salsha belakangan ramai disorot berkat keromantisan yang mereka umbar. Bahkan, Pratama Arhan beberapa kali menunjukkan selebrasi bucin kepada sang istri saat membela Timnas Indonesia U-23 di Kualifikasi Piala Asia U-23 2024.
Setelah membela timnas, Pratama Arhan dan Azizah Salsha mendapat undangan dari Menteri Pertahanan Prabowo Subianto. Mereka melakukan pertemuan di Kementerian Pertahanan pada Rabu (14/9/2023).
Momen tersebut dibagikan oleh sang pemain Tokyo Verdy itu lewat sejumlah foto yang diunggahnya di Instagram.
Baca Juga: Akhirnya Media Inggris Akui Kehebatan Elkan Baggot
Unggahan Pratama Arhan langsung menuai banyak komentar. Salah satunya dari sang sahabat, Asnawi Mangkualam yang sukses mengundang atensi.
Asnawi Mangkualam mengisyaratkan dirinya ingin sahabatnya segera mendapat momongan setelah resmi menikah bulan lalu.
Menariknya, pemain yang tengah dikabarkan dekat dengan Fuji tersebut turut menyeret nama anak Raffi Ahmad, yakni Rayyanza Malik Ahmad atau Cipung dalam komentarnya.
"Cipung on process," tulisnya.
Komentar Asnawi Mangkualam pun langsung mendapat balasan dari netizen lain.
"Ketawa banget sama komentarnya Asnawi," kata netizen.
"Emang boleh secipung itu," timpal netizen lainnya.
Adapun Pratama Arhan telah kembali ke Jepang untuk membela Tokyo Verdy setelah mengikuti agenda bersama Timnas Indonesia. Begitu juga Asnawi Mangkualam yang sudah balik ke klubnya, Jeonnam Dragons di Korea Selatan.
Berita Terkait
-
30 Hari Persiapan, La Grande Indonesia akan Persembahkan Koreo Terbesar Lawan Jepang?
-
Bintang Manchester United Kirim Pesan Spesial untuk Timnas Indonesia Jelang Lawan Jepang
-
Begini Rekayasa Lalin Jelang Laga Timnas Indonesia Vs Jepang di GBK, Hindari Jalan Ini
-
Dibocorin Tukang Cukur Timnas, Foto Profil WhatsApp Pratama Arhan Disorot: Gemas Banget
-
Bakal Bela Timnas Indonesia, Ole Romeny: Mimpi Besar Saya Main untuk Belanda
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
Terkini
-
Kisah Pilu Pengungsi Lewotobi: "Lari Hanya Pakai Baju di Badan"
-
Kabar Baik! Wapres Gibran Janji Bahas Kelanjutan Pembangunan Stadion Sudiang
-
Dukung Ekonomi Hijau dan Inklusif, BRI Catat Portofolio Pembiayaan Berkelanjutan Senilai Rp764,8 Triliun
-
Rocky Gerung Kritik Debat Pilkada Makassar: Monoton dan Panelis Tersiksa
-
Azizah Tolak Menyantap Makanan Bergizi Pemberian Wapres Gibran Rakabuming