SuaraSulsel.id - PSM Makassar bakal menghadapi tim kuat Vietnam berstatus runner-up kompetisi musim lalu, Hai Phong di laga perdana Grup H Piala AFC 2023, Kamis (21/9/2023).
Latar belakang mentereng Hai Phong sebagai lawan PSM Makassar, melangkah ke fase grup Piala AFC dengan status runner-up kompetisi domestik.
Hai Phong sebenarnya memiliki kesempatan tampil di Liga Champions Asia, sayangnya kalah dari Incheon United pada babak playoff.
Kekalahan yang memaksa Hai Phong tampil di Piala AFC, tim yang patut diwaspadai dengan sederet pemain asing di beberapa lini permainan.
Lantas bagaimana profil klub Hai Phong FC? Berikut penjelasan singkat mengenai calon lawan PSM Makassar di Piala AFC 2023.
Hai Phong FC berdiri sejak 1952, salah satu klub tersukses di Vietnam yang berbasis di Kota Haiphong itu sendiri.
Klub ini sudah mengoleksi 10 gelar Liga Vietnam, 2 gelar Vietnamese Natiosn Cup dan dua trofi Vietnamese Super Cup.
Selain itu mereka juga tak asing bagi dunia sepak bola Asia, pernah berpartisipasi sekali di Asian Cup Winners edisi 1996-1997.
Di babak kualifikasi Liga Champions 2023, Hai Phong sebenarnya sempat menuai kemenangan atas wakil Hong Kong, Rangers dengan skor 4-1.
Namun anak asuh Dinh Nghiem Chu kalah dari Incheon United dengan skor 3-1 setelah bermain sengit hingga menit tambahan waktu.
Menariknya pemain kunci klub ini sudah berusia 29 tahun dan berasal dari Uganda, musim ini sudah mencatat 4 gol, dialah Joseph Mpande.
Tak pelak PSM Makassar harus mewaspadai klub ini, mengingat klub tersebut tidak boleh untuk disepelekan sama sekali.
Berikut biodata singkat Hai Phong FC.
Nama Klub: Hai Phong FC
Jumlah skuad: 30
Rata-rata umur: 26,7
Pemain asing: 6 20,0 %
Pemain tim nasional: 4
Stadion: Lach Tray Stadium 30.000 Kursi
Daftar Pemain Asing
1. Joseph Mpande (29/RM/Uganda)
2. Duc Anh Nguyen (23/CB/Jerman)
3. Ben Van Meurs (25/CB/Australia)
4. Lucas Vinicius (31/CF/Brasil)
5. Yuri Mamute (28/CF/Brasil)
6. Bicou Bissainthe (24/DM/Haiti)
Kontributor: Eko
Berita Terkait
-
Postingan Pemain PSM Makassar Yakob Sayuri: Kerja Terus Menerus, Gajian Terus Diundur
-
Jelang Hadapi Barito Putera, PSM Targetkan Kemenangan di Kandang Sendiri
-
Potret Rumah Asnawi Mangkualam di Makassar, Sederhana dan Banyak Koleksi Piala
-
Antisipasi Taktik Barito Putera, PSM Makassar Siap Tempur!
-
Profil Joao Pedro, Calon Pemain Anyar PSM Makassar yang Berasal dari Timor Leste
Terpopuler
- Dulu Dicibir, Keputusan Elkan Baggott Tolak Timnas Indonesia Kini Banjir Pujian
- Lupakan Vario! 5 Rekomendasi Motor Gagah Harganya Jauh Lebih Murah, Tenaganya Bikin Ketagihan
- Pemain Keturunan Rp52,14 Miliar Follow Timnas Indonesia: Saya Sudah Bicara dengan Pelatih Kepala
- Sedan Bekas Tahun Muda Mulai Rp 70 Juta, Ini 5 Pilihan Irit dan Nyaman untuk Harian
- Pemain Keturunan Palembang Salip Mauro Zijlstra Gabung Timnas Indonesia, Belum Punya Paspor RI
Pilihan
-
11 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Gabung Dewa United, Pemain Keturunan Semarang: Saya Ingin Juara!
-
Harga Emas Antam Kembali Melesat, Hari Ini Jadi Rp 1.919.000/Gram
-
Segera Keluar, Direktur Teknik FC Twente Ungkap Waktu Mees Hilgers Hengkang
-
Terulang Lagi, Pesepak Bola Palestina Tewas Akibat Serangan Israel
Terkini
-
Telolet Kemarahan: Kenapa Klakson Jadi Bahasa Wajib Pengendara Saat Marah di Jalan?
-
Kasus Polisi Tembak Polisi di Makassar Dihentikan, Ini Penjelasan Kejati Sulsel
-
Tuduhan Titip-Menitip SPMB & Jual Seragam Sekolah, Ini Jawaban Tegas Disdik Makassar
-
Diterpa Isu Tersangka, Taufan Pawe: Ini Upaya Pembunuhan Karakter Bermotif Politis
-
Anggota DPR RI Taufan Pawe Jadi Tersangka? Cek Faktanya di Sini!