SuaraSulsel.id - Sebuah video pengendara yang ditilang polisi viral di media sosial. Sialnya, pengendara yang melanggar dimintai uang Rp150 ribu. Dengan alasan untuk meringankan hukuman.
Ia diberhentikan oleh polisi yang sedang melakukan penertiban lalu lintas. Pengendara yang belum diketahui identitasnya itu disebut melanggar pasal 88 ayat 1 tentang lalu lintas dan angkutan jalan.
Aksi polisi pria meminta uang saat menilang itu direkam secara diam-diam. Setelah menjelaskan pelanggaran yang dilakukan pengendara, tanpa basa-basi, oknum polisi itu langsung meminta uang agar dilepas.
Awalnya ia meminta uang Rp150 ribu agar tidak ditilang. Namun, pengendara itu bilang hanya punya uang Rp100 ribu.
"Berapa anumu (uang) di situ, dibantu ko. Ada satu stengah? (Rp150 ribu)," tanya polisi tersebut.
"Kalau ada satu stengah, saya kasih anuko (bantu)," lanjutnya.
Namun pengendara itu mengaku hanya punya uang Rp100 ribu.
Polisi itu pun mengaku tak apa. Cukup Rp100 ribu saja, daripada motor pengendara disita dan harus bayar Rp1,5 juta.
"Sini, sini mi Rp100 ribu. Tapi lain kali bawa ko surat-suratmu (surat kendaraan). Sini mi saya bantu ko daripada disita motormu dan bayarko Rp1,5 juta," ungkapnya.
Baca Juga: Moonbin Astro Meninggal Dunia, Diduga Bunuh Diri
Dari gaya percakapan mereka, diketahui peristiwa tersebut terjadi di Sulawesi Selatan. Namun, belum diketahui pasti lokasi dan kapan kejadian itu.
Berita Terkait
-
Tumis Haseum: Si Ajaib Penyelamat Lauk Sisa Lebaran yang Viral di TikTok
-
Siapa Sosok Walid? Tokoh Pemimpin Sekte di Serial Bidaah yang Viral di TikTok
-
Lagi Tren Joget THR: Apakah Terinspirasi dari Tarian Yahudi?
-
Viral Denny Landzaat Fasih Bahasa Indonesia di Maluku, Shin Tae-yong Kena Sindir
-
Viral, Apakah Ada Doa Mengusir Tamu Agar Cepat Pulang?
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Rahasia Desa Wunut Klaten Berdaya dengan BRI dan Sejahterakan Warganya
-
Mudik Nyaman Tanpa Khawatir! Ini Upaya Polres Majene Jaga Rumah Warga Selama Libur Lebaran
-
Drama PSU Palopo: Bawaslu Desak KPU Diskualifikasi Calon Wakil Wali Kota?
-
Berpartisipasi dalam BRI UMKM EXPO(RT) 2025, Minyak Telon Lokal Kini Go Global
-
Primadona Ekspor Sulsel Terancam! Tarif Trump Hantui Mete & Kepiting