SuaraSulsel.id - Wacana reshuffle di kabinet Indonesia Bersatu kembali berhembus usai Menteri Pemuda dan Olahraga Zainuddin Amali mengundurkan diri.
Hal tersebut dikatakan Presiden RI Jokowi usai meresmikan kereta api Makassar - Parepare di Kabupaten Maros, Rabu, 29 Maret 2023.
Jokowi mengaku segera melakukan reshuffle. "Segera," ujar Jokowi kepada media.
Ditanyakan soal waktu, Jokowi enggan membeber. Termasuk siapa menteri yang akan dievaluasi kinerjanya.
Ia hanya menjawab singkat, "Segera. Segera," ungkapnya.
Diketahui, Jokowi sejak beberapa waktu lalu gencar dikabarkan akan merombak kabinet. Beredar kabar orang nomor satu di Indonesia itu hendak mengganti menteri dari Partai NasDem.
Wacana itu muncul usai partai besutan Surya Paloh itu mendukung Anies Baswedan di Pemilihan Presiden 2024.
Salah satu yang gencar diberitakan diganti adalah Menteri Pertanian RI, Syahrul Yasin Limpo.
Sempat Risau
Baca Juga: Dukung Presiden Soal Polemik Timnas Israel, Arteria Dahlan Sebut Jokowi Cerminan Bapak Bangsa
Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo mengaku sempat risau karena isu reshuffle. Di beberapa kesempatan, namanya selalu disebut akan lengser dari jabatannya.
Berita Terkait
-
Rocky Gerung: Kabinet Prabowo 'Dikuasai' Orang Jokowi, Sulit Lakukan Reshuffle
-
Datang ke UGM, Roy Suryo Ungkap Jurusan yang Diambil Jokowi Tak Ada
-
Ikut Desak Prabowo Reshuffle Kabinet, Refly Harun Sebut 17 Menteri Pro Jokowi: Jangan Dibiarkan!
-
Pemerintahan Prabowo Subianto Akan Genap 6 Bulan, Rocky Gerung Sarankan Segera Lakukan Reshuffle
-
Singgung Omongan Ganjar soal Menteri Temui Jokowi, PSI: Jangan Menjalankan Politik Pecah Belah
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia
-
Sampai Kapan Program Link Saldo DANA Kaget Digelar? Ini Jawabannya!
-
Awas! Merek Produk UMKM Bisa Dicuri, Begini Cara Amankan dengan Biaya Murah