SuaraSulsel.id - Setelah viral di media sosial tentang gaya hidup keluarga Penjabat Bupat Bombana, Burhanuddin, akhirnya ia memberikan klarifikasi pada jumat (24/3/2023).
“Pada prinsipnya saya sudah melihat video itu dan saya lihat ada kesalahpahaman dari saudara-saudara kita,” ucap Burhanuddin.
Yang pertama diklarifikasinya adalah dirinya pergi berlibur ke Amerika Serikat. Menurutnya itu salah besar karena kepergiannya memenuhi undangan kedutaan daerah untuk memamerkan tenun daerah.
“Jadi saat itu sayaa ada bersama beberapa kabupaten, ada salah satu provinsi yaitu Jawa Barat. Kita ramai-ramai ke sana memamerkan bersama keduataan di sana. Makanya dikatakan itu adalah Indonesia Fashion Week,” ujarnya.
Menurutnya pameran di luar negeri tersebut untuk mendorong bahan lokal atau produksi daerah masuk ke pasar Internasional.
“Jadi kalau saya dibilang plesiran ke Amerika itu salah. Saya ke sana itu benar-benar kerja. Kita kerja,” tegasnya.
Sedangkan foto-foto dirinya bersama istri menggunakan tas mewah itu disebut tas KW alias palsu.
“Itu semua, kasian it utas yang dibeli di daerah Mangga Dua dan saya kasih tau tempatnya ada. Itu KW semua, jadi masa kita nggak bisa pakai KW.
Menurut Burhanudin tas-tas itu ada di Facebook dan sudah dijual secara online.
Berita Terkait
-
Komdigi Gandeng Kejagung Buat Selesaikan Kasus Judi Online
-
Jaksa Agung Akui Ada Anak Buahnya Main Judol: Hanya Iseng di Bawah Lima Ribuan
-
Kisah Pilu Bahasa Ponosakan: Dari Bahasa Daerah Menuju Bahasa yang Hilang
-
Raffi Ahmad Lagi Akmil, Nagita Slavina Malah Dapat Salam dari Pejabat Negara
-
Iis Dahlia Bongkar Inisial Artis yang Sering Pakai Tas Branded KW
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Sosok Kasatreskrim AKP Ryanto Ulil Anshar Yang Ditembak Mati Rekannya Sendiri
-
Dikenal Religius, Oknum Dosen Unhas Lecehkan Mahasiswi Saat Bimbingan Skripsi
-
Memanas! Dua Mantan Wali Kota Parepare Saling "Buka Aib" di Rapat Komisi II DPR RI
-
Bye-bye Stadion Mattoanging, Welcome Stadion Sudiang 2025!
-
Polri Tegaskan Netralitas di Pilkada 2024, Ancam Tindak Tegas Anggota yang Berpolitik Praktis