SuaraSulsel.id - Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Makassar telah memasang 2.552 Closed Circuit Television (CCTV) untuk menekan aksi kriminalitas di Kota Makassar.
"Melalui kamera pengawas tersebut Diskominfo Makassar dapat memantau berbagai titik aktivitas di Kota Makassar selama 24 jam sehari," kata Kepala Bidang Aplikasi dan Informatika (Atika) Diskominfo Makassar Jusman di Makassar, Senin 16 Januari 2023.
Menurut dia, ribuan CCTV itu dilengkapi alat perekam yang aktif memantau 24 jam dalam sehari. Selanjutnya aktivitas pantauan tersebut juga dapat dilihat langsung di ruangan operasi gedung Balai Kota Makassar.
Disebutkan bahwa alat perekam dari CCTV itu juga aktif 24 jam di ruangan operasi Kota Makassar dapat memantau akses di luar sesuai yang diinginkan dan mendapat izin Pemerintah Kota Makassar.
Baca Juga: Hasil Pemeriksaan Psikolog 2 Penculik dan Pembunuh Anak di Makassar Normal
Untuk mendukung operasional CCTV tersebut Diskominfo Makassar menyiapkan ruang penyimpanan data dan menambah beberapa platform untuk memudahkan pemantauan CCTV yang disebar di 14 Kecamatan di Kota Makassar.
Kepala Dinas kominfo Makassar Mahyudin menyembuhkan bahwa pemasangan CCTV tersebut adalah upaya Diskominfo Makassar dalam mengambil bagian mendukung pemerintah kota Makassar dan juga pihak keamanan dalam menekan kriminalitas yang kerap terjadi.
''Semoga dengan adanya pantauan CCTV ini tindakan kriminal dapat dicegah dan RT/ RW bahkan kepolisian dengan memudahkan pengintaian jika ada indikasi melalui kamera pengawas yang dipasang," katanya.
Mahyuddin berharap dengan adanya kamera pengintai ini tindak kriminal seperti perang antar kelompok kasus penculikan dan aksi kekerasan dapat dipantau. (Antara)
Baca Juga: Pencuri di Makassar Jual Jam Tangan Rolex Daytona Gold Seharga Rp400 Juta Hanya Rp30 Ribu
Berita Terkait
-
Denny Sumargo Orang Mana? Cucu Crazy Rich Lancar Bilang Siri Na Pacce saat Tinggalkan Rumah Farhat Abbas
-
Menilik 'Darah Makassar' Denny Sumargo, Gentle Satroni Rumah Farhat Abbas
-
Jamu Persik Kediri, Bernardo Tavares Ungkap Misi Spesial Milik PSM Makassar
-
BRI Liga 1: Persik Kediri Waspadai 'Tembok' PSM Makassar
-
Ambruk saat Pengecoran, Jembatan Rp771 Juta di Makassar Belum Sempat Dipakai!
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Modus Licik Pengusaha Skincare Makassar Lolos BPOM, Kini Terancam UU Pencucian Uang
-
Sudah Pamer Hasil Lab, Skincare Fenny Frans dkk Malah Dinyatakan Berbahaya Oleh Polda Sulsel
-
Ditangkap di Makassar! Remaja Penikam ODGJ di Pangkep Tak Berkutik
-
Dewan Pers Apresiasi Komitmen BRI Tingkatkan Kompetensi Jurnalis
-
Praktik Prostitusi Online di Pangkep Terbongkar