SuaraSulsel.id - Tantangan yang dihapi media lokal di Indonesia beragam. Mulai teknologi, model bisnis, distribusi, monetisasi, investasi, dan konten.
”Untuk menghadapi berbagai aspek tantangan tersebut, kami bekerjasama dengan International Media Support (IMS) menyelenggarakan Local Media Summit 2022,” kata Pemimpin Redaksi Suara.Com, Suwarjono, Rabu 21 September 2022.
Media siber lokal di Indonesia menghadapi berbagai tantangan pada berbagai aspek. Mulai dari kapasitas bisnis, teknologi, ekosistem media, dan peningkatan kualitas konten.
Modal mandiri yang terbatas, teknologi yang sederhana, serta model bisnis yang juga terbatas adalah kondisi kondisi yang dihadapi oleh pengelola media lokal di Indonesia.
Baca Juga: Ucapan Shin Tae-yong Soal Sepakbola Indonesia Makin Kuat Disorot Media Vietnam, Ada Apa?
Menurutnya, Local Media Summit 2022 yang akan diselenggarakan pada 27-28 Oktober 2022 di Jakarta merupakan pertemuan para pengelola media lokal dari lintas sektor, lintas lembaga, organisasi media yang pertama di Indonesia.
”Dalam helatan ini, para pengelola media lokal akan berjumpa dengan media investors, big advertisers, donors, government agencies, platforms. Termasuk berbagai perusahaan yang peduli akan keberlangsungan media yang melayani arus informasi lokal,” katanya.
Peserta Local Media Summit 2022 secara umum terbagi dua kelompok, yakni pengelola media lokal dan stakeholder bisnis media.
Setidaknya akan diikuti sekitar 300 pengelola media lokal setingkat CEO dan Pemimpin Redaksi. Dan 100 peserta dari kalangan investor media, big advertisers, donor, lembaga pemerintah, swasta, serta platform.
Inisiatif Suara.Com dalam mendukung pengembangan media local diapresiasi oleh International Media Support (IMS) sebuah Lembaga yang berbasis di Denmark.
Baca Juga: Polisi Sita Puluhan Tengkorak Diruang Rahasia Ferdy Sambo "Ternyata Hoaks" !
Program Manager IMS Indonesia, Eva Danayanti mengungkapkan Local Media Summit 2022 dapat dikatakan sebagai puncak dari berbagai inisiatif dan kolaborasi Suara.com dan berbagai media local dalam beberapa tahun ini.
Berita Terkait
-
Suara.com Dapat Serangan Siber, SAFEnet Ungkap Cara Kerja Serangan DDoS
-
Suara.com Diserang! Situs Sempat Tak Bisa Diakses
-
Kanal LikS Suara.com Kena Serangan Siber dalam 72 Jam Terakhir
-
Situs Suara.com Kena Serangan Siber, Tidak Bisa Diakses Selama 1,5 Jam
-
Suara.com Raih Sertifikasi Journalism Trust Initiative, Semakin Kredibel dan Terpercaya
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Wakil Presiden yang Tegur Menteri Pertanian Amran Sulaiman: Jusuf Kalla atau Ma'ruf Amin
-
Wagub Sulsel Kagum! PT Vale Buktikan Tambang Bisa Jadi Penjaga Bumi
-
BRI Dukung Batik Tulis Lokal Lamongan Menjangkau Pasar Global
-
Puskesmas Toraja Utara Diduga Tolak Jemput Pasien Kritis, Ini Kata Dinas Kesehatan
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini