SuaraSulsel.id - Seorang pemuda berinisial RAPM alias Iki (18) kembali ditangkap oleh tim Resmob Rajawali Polres Gorontalo Kota dan Tim Resmob Polda Gorontalo.
Ia ditangkap karena kasus pencurian yang ternyata bukan sekali. Warga Kelurahan Limba B, Kecamatan Kota Selatan, Kota Gorontalo itu diketahui telah beraksi di 24 tempat di wilayah Gorontalo. Ia pun sudah tiga kali ditangkap Polisi.
Pada 22 Mei 2022, Iki baru saja menghirup udara bebas setelah dihukum pidana penjara lantaran kasus pencurian. Tapi belum genap sebulan, Iki sudah beraksi lagi.
Seakan tak kapok ia mengasak sebuah handpone milik Leni Ahmad, warga Kelurahan Molosifat W, Kecamatan Kota Barat, Kota Gorontalo, Sabtu (4/6/2022).
“Kami berhasil mengamankan RAPM tersangka kasus pencurian yang merupakan residivis kasus pencurian,” Kata Kapolres Gorontalo Kota, AKBP Suka Irawanto melalui Kasat Reskrim Iptu Mohamad Nauval Seno, Kamis (9/6/2022) sebagaimana dilansir gopos.id- jaringan suara.com.
Mantan Kasat Reskrim Polres Gorontalo ini menambahkan, tersangka sudah berulang kali melakukan aksi pencurian, dan barang-barang hasil curian sebagain telah dijual, dan hasilnya digunakan untuk berfoya-foya.
“Motifnya ini, tersangka menjual beberapa hasil curian mulai dari headphone, sepeda motor, selanjutnya uangnya digunakan untuk bersenang-senang, dan memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Ratusan Polisi Jaga Aksi Bela Palestina di Kedubes AS, Kapolres Jakpus Larang Anak Buah Bawa Senpi
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Terungkap, 5 Fakta di Balik 3 Mobil Polisi Terbakar Dekat TPU Pondok Ranggon
-
Lisa Mariana Dipolisikan, Ini 5 Fakta Terbaru Kasusnya dengan Ridwan Kamil
-
Penangkapan Berujung Ricuh, Ini Kronologi 3 Mobil Polisi Dibakar Massa di Pondok Ranggon
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Lokasi Judi Sabung Ayam di Kabupaten Gowa Dibakar
-
Wakil Presiden yang Tegur Menteri Pertanian Amran Sulaiman: Jusuf Kalla atau Ma'ruf Amin
-
Wagub Sulsel Kagum! PT Vale Buktikan Tambang Bisa Jadi Penjaga Bumi
-
BRI Dukung Batik Tulis Lokal Lamongan Menjangkau Pasar Global
-
Puskesmas Toraja Utara Diduga Tolak Jemput Pasien Kritis, Ini Kata Dinas Kesehatan