SuaraSulsel.id - Seorang pemuda berinisial RAPM alias Iki (18) kembali ditangkap oleh tim Resmob Rajawali Polres Gorontalo Kota dan Tim Resmob Polda Gorontalo.
Ia ditangkap karena kasus pencurian yang ternyata bukan sekali. Warga Kelurahan Limba B, Kecamatan Kota Selatan, Kota Gorontalo itu diketahui telah beraksi di 24 tempat di wilayah Gorontalo. Ia pun sudah tiga kali ditangkap Polisi.
Pada 22 Mei 2022, Iki baru saja menghirup udara bebas setelah dihukum pidana penjara lantaran kasus pencurian. Tapi belum genap sebulan, Iki sudah beraksi lagi.
Seakan tak kapok ia mengasak sebuah handpone milik Leni Ahmad, warga Kelurahan Molosifat W, Kecamatan Kota Barat, Kota Gorontalo, Sabtu (4/6/2022).
“Kami berhasil mengamankan RAPM tersangka kasus pencurian yang merupakan residivis kasus pencurian,” Kata Kapolres Gorontalo Kota, AKBP Suka Irawanto melalui Kasat Reskrim Iptu Mohamad Nauval Seno, Kamis (9/6/2022) sebagaimana dilansir gopos.id- jaringan suara.com.
Mantan Kasat Reskrim Polres Gorontalo ini menambahkan, tersangka sudah berulang kali melakukan aksi pencurian, dan barang-barang hasil curian sebagain telah dijual, dan hasilnya digunakan untuk berfoya-foya.
“Motifnya ini, tersangka menjual beberapa hasil curian mulai dari headphone, sepeda motor, selanjutnya uangnya digunakan untuk bersenang-senang, dan memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Kejanggalan Siswa SMK Diduga Ditembak Polisi: Tawuran atau Serempet Motor?
-
Ferdy Sambo Trending, Dikaitkan dengan Dugaan Polisi Tembak Siswa SMK di Semarang
-
Kasus Siswa SMK Diduga Ditembak Polisi: 4 Anak Jadi Tersangka, Status Oknum Penembak Masih Tanda Tanya
-
Kronologi Siswa SMK Tewas Diduga Ditembak Polisi Versi Kapolrestabes Semarang
-
Pelajar Anggota Paskibraka di Semarang Tewas Tertembak, Polisi Berdalih Bubarkan Tawuran
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Lihat Jaksa di Sidang Tom Lembong Cengar-cengir, Publik Malah Kesal: Nasib Orang Dianggap Bercandaan!
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
5 Asteroid Paling Berbahaya Bagi Bumi, Paling Diwaspadai NASA
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
Terkini
-
Terungkap! Sanksi Dosen Pelaku Pelecehan Seksual di Unhas Tidak Berat
-
Daftar Pemain PSM Makassar Dipanggil PSSI untuk Piala AFF 2024
-
Kinerja Cemerlang BRI: Sunarso Dedikasikan Penghargaan The Best CEO untuk Insan BRILiaN
-
Lari Bareng di Bali Bisa Borong Hadiah Ratusan Juta
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya, Banyak Hadiah dan Hiburan Menarik