Scroll untuk membaca artikel
Nur Afitria Cika Handayani
Selasa, 15 Maret 2022 | 09:00 WIB
Ilustrasi bernyanyi, menyanyi (Pixabay/skitterphoto)

SuaraSulsel.id - Siti Nordiana merupakan seorang penyanyi dan aktris yang berasal dari Malaysia. Ia lahir pada 22 November 1984. Ia lahir tepatnya di Seremban, Negeri Sembilan, Malaysia.

Siti Nordiana kerap dipanggil sebagai Nana. Ia memulai karir musiknya pada usia 15 tahun dan menandatangani kontrakd engan FMC Musik.

Salah satu lagunya yang legendaris adalah lagu yang berjudul Memori Berkasih. Oleh karena itu, berikut lirik lagu Memori Berkasih oleh Siti Nordiana:

Telah ku cuba meminta kasihmu

Baca Juga: Fakta di Balik Lagu Ibu Kita Kartini, Sempat Alami Ubah Judul dan Lirik

Biar menjadi ikatan abadi

Namun apa daya terlerai janji kita

Mungkin takdir yang meminta

Namun apa daya terlerai janji kita

Mungkin takdir yang meminta

Baca Juga: Lirik Lagu Janji Putih Gihon Marel Beserta Terjemahannya, Lagu Viral di TikTok!

Bermusim kita bersama

Load More