SuaraSulsel.id - Lagu Garuda Pancasila merupakan salah satu lagu wajib yang sering diajarkan ketika kita masih duduk di bangku sekolah.
Lagu ini bertemakan lambang negara Indonesia, yakni Burung Garuda. Lambang tersebut, bukanlah sekedar lambang biasa melainkan mempunyai makna.
Garuda Pancasila juga dikenal sebagai Mars Pancasila ditulis oleh Sudhartono yang merupakan anggota pimpinan pusat dari Lembaga Kebudayaan Rakyat (Lekra).
Sudhartono lahir di Kendal, 24 Oktober 1925, ia pernah ditangkap dan berstatus tahanan politik di rutan khusus Salemba.
Lagu Garuda Pancasila sering dinyanyikan pada saat upacara sekolah atau acara-acara kenegaraan lainnya seperti acara peringatan Hari Kemerdekaan RI.
Bagaimana isi lirik lagu Garuda Pancasila? Dan ada makna apa di balik lagu tersebut?
Lirik dan Kunci Gitar Lagu Garuda Pancasila
Garuda Pancasila
Akulah pendukungmu
Baca Juga: Makna Lambang Pancasila, Lengkap dari Sila 1 sampai 5
Patriot proklamasi
Sedia berkorbann untukmu
Pancasila dasar negara
Rakyat adil makmur sentosa
Pribadi bangsaku
Ayo maju maju
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 
Terkini
- 
            
              Ironi Gubernur Riau: Dari Cleaning Service Hingga Ditangkap KPK
 - 
            
              Tenggelam saat Rekreasi di Air Terjun Kembar, Pemuda Asal Wajo Ditemukan Tak Bernyawa
 - 
            
              PLN Kantongi Hak Tanah PLTU Punagaya Jeneponto untuk Jaga Listrik Sulawesi
 - 
            
              Polda Sulsel Mangkir dari Sidang Praperadilan Buruh Harian
 - 
            
              Tidak Hanya Dosen, Mantan Rektor UNM Juga Dilaporkan Lecehkan Mahasiswi