SuaraSulsel.id - Ketika masih kecil, Nabi Yusuf pernah bermimpi melihat sebelas bintang, matahari dan bulan sujud kepadanya. Mimpi ini terdapat dalam surat Yusuf ayat 4.
Nabi Yusuf merupakan putra dari Nabi Yaqub. Buya Hamka dalam Tafsir Al Azhar, seperti dilansir dari Bersama Dakwah, menuturkan, Nabi Yaqub memiliki 10 orang anak dari istri yang bernama Lea. Sementara dari istrinya yang bernama Rakhel, Nabi Yaqub memiliki dua orang anak.
Satu dari dua anak tersebut merupakan Nabi Yusuf. Sejak kecil, Nabi Yusuf sudah menjadi piatu karena sang ibu meninggal dunia. Nabi Yaqub pun begitu menyayangi Nabi Yusuf.
Karena sang ayah begitu menyayanginya, Nabi Yusuf pun sering berbagi cerita tentang hal-hal yang dialaminya. Salah satunya tentang mimpinya ketika melihat sebelas bintang, matahari dan bulan sujud kepadanya.
Baca Juga: Bacaan Doa Sesudah Adzan dan Sabda Nabi Muhammad SAW untuk Jawab Panggilan Allah SWT
Cerita tentang mimpi Nabi Yusuf terdapat dalam surat Yusuf ayat 4. Berikut ini tulisan latin dan artinya:
Tulisan Latin:
"Idz qoola yuusufu li,abiihi yaa abati innii ro,aitu ahada ‘asyaro kaukabaw wasy syamsa wal qomaro ro,aituhum lii saajidiin"
Artinya:
"(Ingatlah), ketika Yusuf berkata kepada ayahnya: Wahai ayahku, sesungguhnya aku bermimpi melihat sebelas bintang, matahari dan bulan; kulihat semuanya sujud kepadaku."
Baca Juga: Bacaan Doa Sesudah Adzan Lengkap, Termasuk Saat Waktu Magrib dan Subuh
Sayyid Qutb dalam Tafsir Fi Zhilalil Quran, mengatakan mimpi melihat sebelas bintang, matahari dan bulan tunduk kepada Nabi Yusuf bukanlah mimpi anak-anak. Biasanya, mimpi anak-anak adalah melihat bintang, matahari dan bulan dalam pangkuan atau di depannya.
Berita Terkait
-
Doa Naik Mobil, Kapal, dan Pesawat Terbang, Jangan Lupa Dibaca Saat Arus Balik Lebaran 2025!
-
Doa Arus Balik Lebaran 2025, Singkat dan Mudah Dibaca!
-
Viral, Apakah Ada Doa Mengusir Tamu Agar Cepat Pulang?
-
Hukum Ziarah Kubur saat Lebaran Menurut Ulama, Boleh atau Tidak?
-
Diantara Takbir Sholat Idul Fitri Baca Apa? Doa yang Diamalkan saat 7 dan 5 Kali Allahu Akbar
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Tragis! Kebakaran Dini Hari di Tallo Renggut Nyawa Lansia, 10 Rumah Ludes
-
Semangat Baru Muhammadiyah Sulsel: Bangun Gedung 13 Lantai
-
3 Wisatawan Asal Wajo Meninggal Dunia di Pantai Harapan Ammani Pinrang
-
Rahasia Desa Wunut Klaten Berdaya dengan BRI dan Sejahterakan Warganya
-
Mudik Nyaman Tanpa Khawatir! Ini Upaya Polres Majene Jaga Rumah Warga Selama Libur Lebaran