SuaraSulsel.id - Lagu bugis berjudul ‘Puadai Pappoji Ko Mappojiiki’ yang dinyanyikan oleh Selfie Yamma Lida merupakan lagu viral di berbagai media sosial. banyak pengguna media sosial menggunakan lagu ini sebagai backsound dari postingan foto atau videonya.
Lagu ‘Puadai Pappoji Ko Mappojiiki’ dalam bahasa bugis mempunyai arti apabila cinta bilang cinta saja ini menceritakan tentang perjuangan seorang wanita yang sedang memperjuangkan kepastian cintanya terhadap kekasihnya. Sebab sang lelaki sudah bersikap dingin terhadapnya.
Sejak diunggah pada hari Minggu (25/7/2021) di kanal YouTube chanel Selfie Yamma LIDA, hingga tulisan ini tayang, video klip lagu ini sudah ditonton sebanyak 14,1 juta kali dan mendapat tanda suka sebanyak 211 ribu dari pengguna YouTube.
Adapun lirik dan chord gitar lagu ‘Puadai Pappoji Ko Mappojiki’ beserta terjemahan Bahasa Indonesia adalah sebagai berikut:
Lirik dan chord gitar lagu ‘Puadai Pappoji Ko Mappojiki’
Intro .... Am G F E 2x
Am G
Siaga ettana natosibawa
Dm Am
pede lao esso taselle taunge
G
Magina iyya upirasai
Dm Am
Tosijokka nadegaga lettukenna
Dm Am
Bateku puadai mappoji
Dm Am
Cawami mubalianga
Dm Am
Tengengka ada mupau
F E
Pole timummu oh kasi
Am G
Puadai rekko tongeng mappojiki
Dm Am
Aja mugattungenga lunrana adamu
Baca Juga: Lirik Lagu Tank - NMIXX
Rekko memeng dega pappojimmu ri iya dememenna umelo manrasa mattajeng
Dm C
Saba pappoji dena wedding ipassa
E A
Aja nasessekale maddimonrinna
Dm C
Rekko ati macinnong mappoji
Am G
Tania ada ada bawang simata
C Dm A Dm C
E Am G
Demikianlah lirik dan chord gitar lagu bugis berjudul ‘Puadai Pappoji Ko Mappojiiki’ beserta terjemahan Bahasa Indonesia yang dinyanyikan dan dipouperlak oleh Selfie Yamma Lida.
Kontributor : Agung Kurniawan
Tag
Berita Terkait
-
Polemik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi, Respons Kaka Slank Dihubungi Kuburan Band
-
Tak Diberi Tulang Lagi Dipastikan Bukan Lagu Kuburan Band
-
Lirik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi: Benarkah Milik Kuburan Band untuk Lawan Slank?
-
Lirik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi: Benarkah Milik Kuburan Band untuk Lawan Slank?
-
Lirik Lagu Damai di Tahun Baru, Sambut 2026 Penuh Suka Cita
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Mantan Bupati Konawe Utara Diperiksa Kejagung Terkait Izin Tambang di Hutan Lindung
-
Surat Lusuh Warga Sinjai Minta Beras dan Garam, 7 Hari Tak Makan Nasi Anak Sakit
-
Jusuf Kalla: Sarjana Harus Jadi Pencipta Lapangan Kerja
-
Jamaluddin Jompa Rektor Unhas 2026-2030 Raih Suara Terbanyak MWA
-
Gubernur Sulsel dan 2 Menteri Tidak Hadiri Pemilihan Rektor Unhas