SuaraSulsel.id - Berikut ini chord malam semakin larut. Lagu hits penyanyi 90-an, Anie Carera ini memiliki judul asli 'Cintaku Takkan Berubah'. Lagu ini masih populer hingga kini meski sudah dirilis tahun 1994 lalu.
Anie Carera merupakan penyanyi asal Madiun, Jawa timur, yang sudah beken sejak tahun 1987. Kala itu, Anie Carera merilis album berjudul Janji Itu Manis yang diproduseri (alm) Soedjarwoto atau lebih dikenal dengan nama Gombloh.
Album yang terdiri dari sepuluh lagu itu cukup sukses di pasaran. Terutama lewat hits 'Janji Itu Manis' yang diciptakan (Alm) Gombloh. Sejak itu, Anie Carera rutin mengeluarkan album.
Album Anie Carera setelah 'Janji Itu Manis' adalah 'Walau Seribu Tahun' dan 'Sebaris Kalimat' tahun 1989, 'Terperangkap Dalam Duka' tahun 1992 hingga 'Cintaku Takkan Berubah' tahun 1994.
Baca Juga: Chord Malam Malam Aku Sendiri, Lagu Fenomenal dari Mendiang Nike Ardilla
Album 'Cintaku Takkan Berubah' terdiri dari sepuluh lagu yang diciptakan sosok-sosok kenamaan, seperti Deddy Dores, Yadi Sukma, Dadang S Manaf, Cecep AS, Artono, Jonathan Purba hingga Yoga GP. Lagu 'Cintaku Takkan Berubah' yang diciptakan Deddy Dores meledak di pasaran.
Lagu ini sempat hits lagi tahun 2003 setelah dirilis ulang. Anie Carera menggandeng penyanyi hip hop, Saykoji. Lagu ini pun sampai sekarang masih diminati, terutama dari youtube.
Dalam unggahan video lirik yang diunggah akun youtube, Alwi Yuda, video lirik lagu 'Cintaku Takkan Berubah' sudah disaksikan lebih dari 18 juta kali dalam tiga tahun. Sementara unggahan video klip dalam akun GP Musikpedia sudah disaksikan lebih dari 5 juta kali.
Lagu Anie Carera ini bukan hanya hits di Indonesia. Banyak penikmat musik Malaysia yang turut menikmati lagi 'Cintaku Takkan Berubah' hingga sekarang.
Lagu ini memang asyik, terutama untuk karaoke. Jika mahir bermain gitar, lagu ini juga nikmat dinyanyikan sambil gitaran. Berikut ini chord malam semakin larut atau lagu 'Cintaku Takkan Berubah', dikutip dari Musikord.
Baca Juga: Chord Tidurlah Selamat Malam, Lagu Populer Milik Drive
Intro : Am..Em 2x Am
Am Em
Malam semakin larut
G Am
aku sendiri
F C
tiada cinta dan tiada
E
kasih dalam hati ini..
Am Em
Haruskah ku berlari
G Am
mencari jejak
F C
langkah yang pernah kita
E
lalui saat bersamamu
Am
waktu t'lah berlalu...
Musik : Am.. C.. D.. F..-G.. Am
Am Em
Hujan semakin deras...
G Am
di malam ini
F C
aku sendiri dalam kedinginan
E
tanpa hangat api
Reff :
Am
Hanyalah dirimu...
G
yang bermain di dalam khayalku
F
tak sanggup aku melupakan..
C E
aku taksanggup
Am
mungkin sampai nanti...
G
rambutku pun kusam dan memutih
F
namun cintaku padamu
C
takkan berubah ...
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Lirik Lagu Garam dan Madu 'Sakit di Dadaku' Bercerita Soal Apa? Lagi Viral di TikTok
-
Lirik dan Chord Lagu Natal di Hatiku, Sambut Kehangatan Hari Raya!
-
Lirik dan Chord Gitar "Ambigu" - Hifdzi Khoir: Cocok Buat Kamu yang Lagi Galau
-
Bikin Mewek Netizen, Ini Chord dan Lirik Lagu Yang Terbaik Bagimu - ADA Band feat Gita Gutawa
-
Chord dan Lirik Lagu Lauhul Mahfudz Yono Bakrie: Ungkapan Mendalam Tentang Penantian Jodoh
Terpopuler
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Berapa Biaya Pembuatan QRIS?
- Beda Timnas Indonesia dengan China di Mata Pemain Argentina: Mereka Tim yang Buruk
- Ketegaran Najwa Shihab Antar Kepergian Suami Tuai Sorotan: Netizen Sebut Belum Sadar seperti Mimpi
- 35 Kode Redeem FF Hari Ini 20 mei 2025, Klaim Hadiah Skin M1887 hingga Diamonds
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Rp 5 Jutaan Terbaik Mei 2025, Memori Lega Performa Ngebut
-
5 Mobil Bekas Murah di Bawah Rp80 Juta, Kabin Longgar Cocok buat Keluarga Besar
-
Simon Tahamata Kerja untuk PSSI, Adik Legenda Inter Langsung Bereaksi
-
5 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB: Harga Sejutaan, Terbaik di Kelasnya
-
Kata Pertama Simon Tahamata Usai Resmi Jadi Kepala Pemandu Bakat
Terkini
-
5 Maklumat MUI Kota Makassar Terkait LGBT
-
Rumah Digeledah di Makassar Terkait Kasus Kredit PT Sritex
-
Selvi Ananda Dua Kali Salah: Sulawesi Disebut Sumatera, Ini Reaksi Hadirin
-
Dari Lomba Masak Jadi Jutawan: Kisah Inspiratif Ibu Rumah Tangga Ubah Kelor Jadi Cuan
-
20 Orang Jaga Sapi Kurban Presiden Prabowo! Ini Alasan Juventus Jadi Pilihan Istimewa