SuaraSulsel.id - Dafar harta presiden Indonesia dari Soekarno hingga Jokowi, siapa paling kaya? Indonesia sudah dipimpin 7 orang presiden. Hanya saja memang Tidak ada data kekayaan resmi dari presiden pertama Soekarno hingga presiden ketujuh Joko Widodo. Ini hanya perkiraan saja.
Berdasarkan perincian yang dikutip dari berbagai sumber berikut kekayaan Susilo Bambang Yudhoyono presiden keenam Indonesia mencapai lebih dari Rp6,8 triliun. Lalu yang lain bagaimana?
Beriku ulasan daftar harta presiden Indonesia:
1. Soekarno
Baca Juga: PPP: Kepala Otorita IKN Tidak Harus Ahok, Presiden Jangan Didikte
Presiden pertama sekaligus proklamator kemerdekaan Indonesia ini dikabarkan mencapai 57.000 ton emas dari Amerika.
Sebuah surat kabar Austria bahkan pernah memuat klaim bahwa kekayaan Soekarno mencapai 180 miliar dolar Amerika Serikat atau sekitar Rp22 triliun yang disimpan di Union Bank of Switzerland (UBS).
2. Soeharto
Presiden yang dikenal dengan sebutan Pak Harto ini juga merupakan sosok yang kaya. The Washington Post pernah menerbitkan liputan soal kekayaan Soeharto pada 1998.
Diakses di situs resminya, liputan itu menyebutkan jika kekayaan bersih Soeharto saat itu adalah 16 miliar dolar Amerika atau sekitar Rp224 triliun, sedangkan kekayaan bersama keluarga mencapai 30 miliar dolar Amerika atau Rp52 triliun.
Baca Juga: Siapa Presiden Indonesia Terkaya Sepanjang Sejarah? Ini Kisaran Hartanya
Dalam laporan yang sama, Soeharto dikenal selalu hidup sederhana. Dia lebih banyak menghindari Istana Kepresidenan dan memilih tinggal di rumahnya sendiri di Jalan Cendana.
Berita Terkait
-
Ridwan Kamil Punya Kedekatan Khusus dengan Jokowi? Kini Terseret Kasus BJB dan Lisa Mariana
-
Gaji 12 ART Inul Daratista Disorot, Fasilitas Kamar Bikin Syok
-
Chef Arnold Ngaku Dikasih Lihat Ijazah Asli Jokowi Saat Sambangi Rumah di Solo: Saya Ngintip...
-
Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
-
Ungkap Gelar Jokowi Berubah-Ubah, Profesor LIPI: Saya Terkaget-kaget dan Bengong!
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Lokasi Judi Sabung Ayam di Kabupaten Gowa Dibakar
-
Wakil Presiden yang Tegur Menteri Pertanian Amran Sulaiman: Jusuf Kalla atau Ma'ruf Amin
-
Wagub Sulsel Kagum! PT Vale Buktikan Tambang Bisa Jadi Penjaga Bumi
-
BRI Dukung Batik Tulis Lokal Lamongan Menjangkau Pasar Global
-
Puskesmas Toraja Utara Diduga Tolak Jemput Pasien Kritis, Ini Kata Dinas Kesehatan