SuaraSulsel.id - Personel TNI Koramil 1701-01/Sentani bersama 11 Babinsa dan warga Sentani membantu membersihkan sekolah dan gereja.
Pasca banjir dan tanah longsor di wilayah Distrik Sentani, Kabupaten Jayapura, Papua, Rabu 12 Januari 2022.
Babinsa Pelda Lukas E. Deda dalam keterangannya di Jayapura, mengatakan akibat hujan deras yang mengguyur wilayah Kabupaten Jayapura beberapa waktu lalu.
Menyebabkan terjadinya banjir di beberapa titik di antaranya Sekolah Dasar Mutiara Sion dan Paud Pondok Pemulihan serta Gedung Gereja GBI.
"Dari hasil pemantauan kami terdapat genangan air dan lumpur baik di halaman dan ruangan sekolah yang mengakibatkan beberapa perabot seperti buku-buku dan barang lainnya ikut terendam," ungkap Pelda Lukas E. Deda
Melihat kondisi tersebut, menurut Pelda Lukas E. Deda, ia bersama rekan-rekan anggota Babinsa lainnya, para warga, guru dan staf sekolah bersama pengurus Gereja.
Bersama-sama bergotong-royong membersihkan sisa genangan air dan lumpur..
"Dengan bergotong royong akhirnya genangan air dan lumpur pasca banjir dapat di bersihkan, walaupun mengalami beberapa hambatan namun masih dapat di atasi dan sekolah serta gereja kembali bersih," ujarnya. (Antara)
Baca Juga: Ribuan Rumah di Desa Pengaron Kalsel Terendam Banjir
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
[CEK FAKTA] Benarkah Dukcapil Makasar Melakukan Aktivasi IKD Via Telepon?
-
Disnakertrans Sulsel Perluas Edukasi K3 Hingga Sektor UMKM
-
Kasus Kekerasan Seksual Pekerja Makassar Diusut Tuntas di Bawah UU TPKS
-
Pelantikan PPPK Pupus! Siapa Hapus Data 480 Guru Honorer Kabupaten Gowa?
-
PSI Siap Sambut Kehadiran Rusdi Masse di Rakernas Makassar