SuaraSulsel.id - Terkadang memiliki bibir hitam membuat tidak pede, namun ada cara menghilangkan bibir hitam.
Bagi beberapa orang, hal ini dapat diatasi dengan menutupinya menggunakan lipstik. Namun, lipstik hanya dapat menutupi area bibir hitam untuk sementara.
Nah, agar bibirmu kembali tampil sehat dan merona, tidak ada salahnya kamu mencoba deretan tips di bawah ini.
Melansir Boldsky, inilah cara mengatasi bibir hitam agar kembali terlihat cerah.
1. Perhatikan bahan-bahan yang terkandung dalam produk kecantikan
Beberapa produk untuk bibir seperti lipstik, lip balm, hingga lip gloss dapat mengandung bahan kimia yang tidak baik bagi kulit bibir.
Cek semua produk perawatan bibir yang kamu miliki. Buang produk yang sudah kedaluwarsa, juga produk yang mengandung petroleum jelly, mineral oil, oxybenzone, BHA, dan BHT.
Sebagai gantinya, carilah lip balm dan lipstik berbahan organik.
2. Pakai tabir surya di area bibir
Baca Juga: Bibir Hitam Bikin Nggak Pede, Coba Rekomendasi 4 Lip Balm Berikut Ini
Selain wajah dan kulit tubuh, tabir surya juga dapat dipakai untuk melindungi bibir dari sengatan sinar matahari. Dengan begitu, bibirmu pun tidak akan terasa kering dan berubah kehitaman.
Cobalah cari lip balm yang mengandung SPF. Tidak hanya itu, lipstik dengan kandung SPF kini juga bisa ditemukan di pasaran.
3. Pastikan bibir tetap lembap
Dehidrasi menjadi salah satu penyebab bibir hitam. Ini dikarenakan bibir yang pecah-pecah akan lebih mudah mengelupas.
Untuk mencegah hal itu terjadi, pastikan bibirmu tetap lembap. Gunakan lip balm setiap bibirmu terasa kering.
4. Lakukan scrubbing pada bibir
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Tangis Bupati Gowa Pecah Lihat Kondisi Warga Miskin Ekstrem
-
Kampung Nelayan di Sulsel Ekspor Perdana Ikan Segar ke Arab Saudi
-
Waspada! Begini Rentetan Modus Jaksa Gadungan di Sulsel
-
CEK FAKTA: Benarkah Air Sinkhole di Limapuluh Kota Menyembuhkan Penyakit?
-
Begini Perkembangan Terbaru Penanganan Kasus di Morowali oleh Polda Sulteng