Ilustrasi pesta ulang tahun (ultah) anak. (Shutterstock)
SuaraSulsel.id - Menjadi hal biasa jika ada salah satu teman atau kerabat bertambah umur untuk memberikan ucapan selamat ulang tahun bersama dengan harapan.
Ucapan selamat ulang tahun biasanya dibarengi dengan doa-doa baik untuk mereka yang sedang bertambah usia.
Berikut ini kumpulan ucapan selamat ulang tahun untuk yang bisa dijadikan referensi untuk Anda.
- Selamat ulang tahun! Semoga segala hal baik menghampiri dan menyertaimu!
- Selamat ulang tahun, ya! Semoga sehat dan bahagia selalu. Doa terbaik untukmu.
- Petualangan baru sedang menunggumu di usiamu yang baru! Apapun yang sedang kamu perjuangkan dan lalui, semoga membuahkan hasil yang baik.
- Semoga kebahagiaan selalu mengisi hari-harimu! Selamat ulang tahun.
- Pada ulang tahunmu kali ini, aku berharap agar lebih banyak kebahagiaan dan cinta yang menyelimutimu. Semoga segala impianmu segera menjadi kenyataan!
- Kehadiranmu di Bumi dan bisa bertemu denganmu adalah sebuah anugerah terindah dalam hidupku. Oleh karenanya, kamu pantas mendapatkan segala hal baik di dunia ini, selamat ulang tahun!
- Ini saatnya melupakan masa lalu, berjalan meraih masa depan dan memperbaiki kesalahan. Hal-hal baik menantimu di ujung perjalanan!
- Ulang tahun adalah momen yang tepat untuk memulai hal baru, mengejar hal-hal baru, dan menetapkan tujuan baru. Laluilah segala hal ini dengan keberanian.
- Berbahagialah karena hari ini adalah hari ulang tahunmu! Hari di mana kamu lahir ke dunia ini dan menjadi berhak oleh banyak orang di sekitarmu. Kamu adalah sosok yang luar biasa, semoga semua impianmu terpenuhi!
- Sejak kecil, kamu selalu ada untukku. Aku sangat bahagia bisa diberikan kesempatan untuk mengenal dan merayakan ulang tahunmu. Aku tak sabar untuk melalui hari bersamamu di sisa usia kita bahkan hingga kita tua. Selamat ulang tahun, sahabatku!
Itulah beberapa ucapan Selamat Ulang Tahun yang dapat Anda pakai untuk dikirimkan kepada teman atau kerabat dekat.
Baca Juga: Misteri Ulang Tahun Persis Solo: Hari Ini atau 30 Maret?
Berita Terkait
-
Rayakan 20 Tahun Keajaiban: Hong Kong Disneyland Siap Gelar The Most Magical Party of All
-
Letkol Teddy Dapat Kejutan Ultah, Sosok yang Terima Kue Pertama dan Disuapi Bikin Iri
-
Intip Rahasia Awet Muda Wulan Guritno yang Baru Berulang Tahun ke-44, Pantang Makan Ini!
-
Beda Kado Ulang Tahun Lily dari Rafathar dan Rayyanza, Ada yang Bikin Nagita Slavina Takjub
-
Nagita Slavina Girang Anak Dapat Kado Fendi, Reaksi Baby Lily di Luar Dugaan
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
Terkini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia
-
Sampai Kapan Program Link Saldo DANA Kaget Digelar? Ini Jawabannya!