SuaraSulsel.id - Lagu Ku Puja-puja Ipank tengah populer di TikTik. Berikut chord Ku Puja-puja Ipank yang tengah ramai itu.
Berdasarkan penelusuran di platform YouTube, lagu Ku Puja-puja diunggah oleh saluran Farisa Record pada 24 Mei 2019.
Chord alias kunci gitar lagu Ku Puja-puja dengan lirik ikonik ‘Sungguh ku terpuruk dalam lamunan’ memang sangat enak didendangkan dan bisa membuat pendengarnya ikut berjoget.
Terdengar dari alunan nadanya, lagu Ku Puja-puja milik Ipank ini mirip lagu-lagu khas bergenre melayu. Saking viralnya lagu ini, ketika tulisan ini dimuat saja lagu tersebut telah tayang lebih dari 39 juta kali di YouTube.
Baca Juga: Iseng Masuk Kamar Adik, Kakak Kaget Lihat Tontonan di TV: Astaga Adikku
Berikut kunci gitar atau chord Ku Puja-puja, lengkap lirik:
Chord gitar Ku Puja-puja
[INTRO]
Am C G Am
Am
Sungguh ku terpuruk dalam lamunan
Am G
Seakan ragaku hangus terbakar
F G
Begitu besar hati
F E
Tak akan mampu ku sirami
(*)
Am
Sengaja kah kau kirimkan undangan
Am G
Ataukah hanya pelampiasan
F G
Adakah alasan
F E
yang akan kau tunggu
Dm Am
Apa salahku
Dm Am
apa dosaku
F G
Hingga kau tega
Am -E
menyakiti
Baca Juga: Curhat Mahasiswa Semester 1 Dapat Tugas Begini, 'Semoga Jadi Mark Zuckerberg'
[REFF]
C G
Kau yang s’lalu ku puja puja
F Am
…..Namamu terukir indah
C G
Kerlapnya indah dunia
F Am
…..Terluka penuh kecewa
Dm Am
…..Luka tiada mengesan
G Am [F-E] Am
…..Larut kesepian
[MUSIK]
C G F Am
C G F E
Kembali ke: (*)
Berita Terkait
-
Siapa Garuda Wisnu Satria Muda? Dikira Cuma Artis, padahal Kelompok Seniman Lokal Berprestasi
-
Mengenal Pencipta Lagu 'Stecu Stecu', Kini Viral di TikTok Usai Dibawakan Faris Adam
-
Gucci dan Prada 'Ketahuan' Made in China, Strategi Unik Balas Tarif Trump Lewat TikTok?
-
Ruben Onsu Mualaf, Sarwendah Ngakak Baca Komentar Yudas dan Petrus di Live TikTok
-
Cara Membuat Action Figure Sendiri Pakai ChatGPT, Sedang Viral di TikTok!
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
Terkini
-
Wakil Presiden yang Tegur Menteri Pertanian Amran Sulaiman: Jusuf Kalla atau Ma'ruf Amin
-
Wagub Sulsel Kagum! PT Vale Buktikan Tambang Bisa Jadi Penjaga Bumi
-
BRI Dukung Batik Tulis Lokal Lamongan Menjangkau Pasar Global
-
Puskesmas Toraja Utara Diduga Tolak Jemput Pasien Kritis, Ini Kata Dinas Kesehatan
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini