SuaraSulsel.id - Ayu Ting Ting sampai geleng-geleng kepala dengan kelakuan Mongol Stres. Ia pun heran, karena demi Roro Fitria, Mongol sampai rela membeli Ferrari.
"Iya (beli Ferrari demi Roro Fitria) karena dia kan punya Ferrari merah," ujar Mongol Stres.
"Nggak mungkin gue ngejar Ferrari pakai Avanza, ketinggalan di jalan tol nanti. Dia udah sampai Bandung, gue masih di kilometer 50,” katanya lagi seraya tertawa.
Ditanyai alasannya naksir Roro Fitria, Mongol Stres mengaku kagum pada parasnya.
"Dia cantik, putih," ujar Mongol.
Mengutip matamata.com, Mongol Stres secara blak-blakan mengaku bahwa ia pernah membeli satu unit mobil Ferrari demi mengejar cinta seorang Roro Fitria.
Pengakuan Mongol Stres itu muncul ketika ia berbincang dengan Ayu Ting Ting di YouTube Qiss You TV.
"Emang pernah ngejar artis cewek sampai bela-belain beli Ferrari. Lu bener beli Ferrari?" tanya Ayu Ting-Ting.
"Iya, gue naksir Roro Fitria," kata Mongol menjawab tersenyum malu.
Baca Juga: Bukan Rehabilitasi, 6 Artis Dihukum Penjara Karena Kasus Narkoba
Saat itu, demi bisa sejajar dengan Roro Fitria, Mongol membeli mobil Ferrari berwarna gold. Sayangnya, seiring tak bersambut cintanya, mobil itu dijual.
"Sempet punya warna gold. Cuma Ferrarinya gue jual 2 bulan kemudian," kata Mongol Stres.
Mongol Stres bilang rasa sukanya pada Roro Fitria bermula lantaran pernah terlibat bareng dalam suatu program di televisi. Partner mereka yang lain adalah Ruben Onsu dan Nycta Gina.
"Kan gue sama Mbak Roro, sama Ruben Onsu pernah punya proyek bersama di RCTI yang malem-malem itu. Mbak Roro-nya yang sinden, gue co-host, dan hostnya Ruben. Baru masuk si Jeng Kelin, Nycta Gina," katanya.
Diakui Mongol, saat itu ia langsung melakukan pendekatan untuk mencari tahu status Roro Fitria. Tahu Roro jomblo, ia pun langsung membeli mobil Ferrari agar bisa memikat.
"Gue cari-cari tahu kalau Roro jomblo, ya udah (kejar)," kata Mongol Stres.
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
Terkini
-
Dua Napi Lapas Parepare Kendalikan Jaringan Sabu di Samarinda
-
Terungkap! 6 Tokoh Kekerasan Dunia yang Jadi "Idola" Pelaku Bom di SMAN 72 Jakarta
-
Anak Korban Penculikan Diberi Pendampingan Pemulihan Traumatik
-
Mahasiswa Demo Tuntut Evaluasi Serius PSN di Luwu Timur
-
Pencuri Sapi di Enrekang Dibebaskan Kejaksaan, Ini Alasannya!