SuaraSulsel.id - Ketua DPR RI Puan Maharani, bersama rombongan melaksanakan kunjungan kerja selama dua hari di Kota Manado dan sejumlah wilayah di Kabupaten Minahasa Utara.
Kedatangan Ketua DPP PDI Perjuangan ke Sulut itu, disambut oleh Gubernur Sulut Olly Dondokambey, Wakil Gubernur Steven Kandouw dan Sekretaris Daerah Provinsi Sulut Edwin Silangen di ruang VIP bandara Internasional Sam Ratulangi didampingi oleh Forkopimda Sulut dan para Wali Kota dan Bupati di Sulut.
Mengutip BeritaManado.com -- jaringan Suara.com, Puan Maharani bersama rombongan mendarat di bandara Internasional Sam Ratulangi pukul, 13.10 WITA dengan pesawat jet.
Setelah tiba di bandara Sam Ratulangi Manado, Gubernur Sulut menjamu Puan Maharani bersama rombongan dan forkopimda serta para Wali Kota/Bupati dan Wakil Bupati asal PDI Perjuangan makan siang bersama di salah satu restoran ternama di Manado.
Baca Juga: DPRD Sumbar Sebut Barang Negara Senilai Rp 1,54 Miliar Masih Dikuasai Mantan Kepala Daerah
Sesuai dengan rencana rangkaian kunker di Manado, malam nanti ketua DPR RI Puan Maharani akan dijamu makan malam di kediaman pribadi ketua DPD PDI Perjuangan Sulut Olly Dondokambey di Kolongan, Minahasa Utara.
Tampak turut menjemput Wali Kota/Wakil Wali Kota Manado, Wali Kota Tomohon, Bupati dan Wakil Bupati Minahasa Utara, Bupati Minahasa Selatan dan Bupati Sitaro serta para petinggi PDI Perjuangan Sulut lainnya.
Berita Terkait
-
Di Forum Parlemen, Puan Tegas Tolak Relokasi Warga Palestina: Gaza Itu Rumah Mereka
-
Pertemuan Prabowo-Mega Jilid 2 Terungkap? Ahmad Muzani Sebut Ada Hari Baik
-
Diambil Alih Dasco, Puan Maharani Disebut Absen saat Pembukaan Masa Sidang di DPR, Kenapa?
-
DPR Kembali Buka Masa Sidang Meski Puan Absen, Rapat Paripurna Hanya Dihadiri 292 Anggota
-
Persoalan Geopolitik Jadi Alasan Kongres PDIP Molor? Djarot Saiful Ungkap Alasannya
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
BRI Dukung Batik Tulis Lokal Lamongan Menjangkau Pasar Global
-
Puskesmas Toraja Utara Diduga Tolak Jemput Pasien Kritis, Ini Kata Dinas Kesehatan
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar