SuaraSulsel.id - BMKG mengingatkan sore hari ini akan terjadi fenomena Gerhana Bulan Total (GBT) yang dikenal dengan Super Blood Moon. Masyarakat yang memiliki waktu diminta menyaksikan fenomena yang terjadi setiap 195 tahun ini.
Untuk Sulawesi Selatan, Lokasi pengamatan BMKG digelar di Kantor BMKG Balai IV Jalan Racing Center Makassar dan Kantor BMKG Gowa di Jalan Poros Malino, Gowa.
Untuk seluruh Indonesia pengamatan akan dilakukan dengan Live Streaming di www.bmkg.go.id/gbt dan www.bmkg.go.id/gerhana
UPT BMKG dan Lokasi pengamatan Gerhana Bulan Total, Rabu 26 Mei 2021 digelar di lokasi ini :
Baca Juga: 5 Fakta Menarik Fenomena Langit Super Blood Moon yang Akan Terjadi Malam Ini
1. Tim PSGT bersama Pimpinan BMKG, Manajemen Ancol dan Masyaraaakat di pantai Ancol, Jakarta Utara (Live Streaming).
2. BBMKG IV Makassar di lantai3 kantor Balai IV Makasar (Live Streaming).
3. Stageof Sorong bersama Kemenag Sorong dan IAIN Sorong di halaman Stageof Sorong (Live Streaming)
4. Stageof Sumba Timur di Halaman Kantor Stageof Sumba Timur (Live Streaming).
5. Stageif Palu di halaman kantor stageof Palu (Live Streaming).
6. Stageof Gowa di Halaman kantor stageof Gowa.
7. BBMKG Wilayah I di rooftop gedung server kantor Balai I Medan (Live Streaming).
8. Stageof Manado di halaman kantor Stageof Manado (Live Streaming).
9. BBMKG Wilayah V di Halaman Kantor BBMKG Wilayah V (pengamatan tidak bisa streaming)
10. BBMKG Wilayah III di halaman kantor BBMKG Wil III (Live Streaming).
11. Stageof Padang Panjang di halaman kantor Stageof Padang Panjang (Live Streaming).
12. Stageof Sleman di Rooftop gedung Radar Staklim Mlati (Live Streaming).
13. Stageof Pasuruan di Halaman Kantor Stageof Pasuruan (Live Streaming).
14. Stageof Kendari di Halaman kantor stageof Kendari.
15. Stageof Aceh Besar di Halaman Kantor Stageof Aceh Besar (Live Streaming).
16.Sta.Geof Gorontalo bersama dengan IAIN Gorontalo di Halaman LP2M IAIN Sultan Amai Gorontalo.
17. Stageof Alor di Halaman Sta.Geof Alor (Live Streaming) .
18. Stageof Aceh Selatan di Halaman Stageof Aceh Selatan.
19. Stageof Nganjuk di Halaman Kantor Stageof Nganjuk.
20. Stageof Kupang di Halaman kantor Stageof Kupang (Live Streaming)
21. Stageof Banjarnegara bersama Dinas Pariwisata, Dinas Kominfo, Kemenag Banjarnegara, ormas (NU & Muhammadiyah) akan melakukan pengamatan di Komplek Candi Arjuna, Dieng (Live Streaming).
22. Stageof Saumlaki di Halaman kantor Stageof Saumlaki.
23. Stageof Denpasar di Halaman Kantor Stageof Denpasar.
24. Stageof Bandung di Menara Enteng Punclut Lembang Kabupaten Bandung Barat (Live Streaming).
25. Stageof Ternate di Grand Fatmah Cafe Kota Ternate (Live Streaming).
26. Stageof Jayapura merapat ke BAWIL V. Dengan terowongan Stageof Jayapura.
27. Stageof Mataram bekerjasama dengan Kemenag Prov NTB di halaman kantor stageof mataram (ada penutupan daerah wisata terkait kebijakan penanganan covid).
28. Stageof Lampung Utara di halaman kantor stasiun Gefisika Lampung Utara
29. Stageof Deli Serdang di Rooftop Gd Utama Kantor stageof Deli Serdang (Live Streaming).
30. Stageof Ambon di Tugu Christina Ambon (Live Streaming).
31. Stageof Kepahyang, Bengkulu di halaman kantor stageof Kepahyang (Live Streaming).
32. Stageof Tangerang, Banten di halaman kantor stageof Tangerang (Live Streaming)
33. Stageof Gunung Sitoli, Nias di halaman kantor stageof Gunung Sitoli.
34. BBMKG Wilayah II di Pantai Indah Kapuk (Live Streaming).
35. Stasgeo Malang di halaman Masjid Baiturrohman, Kepanjen, Kab Malang bersama Kemenag, MUI dan Bintal Malang (Live Streaming).
36. Stageof Balikpapan bersama dengan Kemenag Kota Balikpapan dan PBNU Kota Balikpapan di hotel Platinum Hal Balikpapan.
Berita Terkait
-
Apakah Nanti Malam 25 Maret 2024 Ada Gerhana Bulan? Cek Jadwalnya!
-
Tata Cara Sholat Gerhana Bulan Saat Ramadhan 2024, Simak Waktu hingga Bacaan Niatnya
-
Gerhana Bulan Muncul di Indonesia Bulan Puasa, Cek Jadwal dan Lokasinya
-
2 Gerhana di Bulan Ramadhan 2024 Tanda Kemunculan Imam Mahdi? Ternyata Ini yang Terjadi!
-
Wajib Lihat! 5 Fenomena Langit Maret 2024, Ada Gerhana Bulan Penumbra
Tag
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Setelah Dihitung, Wamenhub Bilang Harga Tiket Pesawat Bisa Turun di Libur Nataru
-
Luhut Yakin Prabowo Bisa Capai Pertumbuhan Ekonomi 8%, Ini Strateginya
-
Teken Dealership Agreement Eksklusif, MAB Jadi Distributor Resmi Truk Yutong di Indonesia
-
Tol Balikpapan-Samarinda Sepi Peminat Meski Persingkat Waktu Menuju IKN, Apa Alasannya?
-
IKN Tak Berpenghuni? Akademisi Sindir Minta Jokowi yang Jadi "Penunggunya"
Terkini
-
Kabar Baik! Wapres Gibran Janji Bahas Kelanjutan Pembangunan Stadion Sudiang
-
Dukung Ekonomi Hijau dan Inklusif, BRI Catat Portofolio Pembiayaan Berkelanjutan Senilai Rp764,8 Triliun
-
Rocky Gerung Kritik Debat Pilkada Makassar: Monoton dan Panelis Tersiksa
-
Azizah Tolak Menyantap Makanan Bergizi Pemberian Wapres Gibran Rakabuming
-
Mau BMW & Hadiah Mewah Lainnya? Yuk! Ikutan BRImo FSTVL