SuaraSulsel.id - Guru honorer di SMA/SMK di Sulawesi Selatan sepertinya sedikit bernafas legah. Pasalnya, insentif mereka dinaikkan tahun ini.
Hal itu dikatakan Kadis Pendidikan Pemprov Sulawesi Selatan, Muhammad Jufri bertepatan dengan Hari Pendidikan Nasional 2021, Minggu (2/5/2021).
Jufri mengatakan, kesejahteraan guru jadi prioritas utama. Termasuk untuk honorer yang beban kerjanya cukup berat.
Jika sebelumnya mereka menerima Rp 11.000 per jam, maka tahun ini dinaikkan menjadi Rp 15.000. Dinas pendidikan sudah menyiapkan anggaran Rp 38 miliar khusus untuk honorer.
Baca Juga: Lucinta Luna Ngaku Hamil, Komentar Kocak Netizen Bikin Ngakak
"Kami terus mempertimbangkan soal upah untuk honorer bagaimana agar mereka bisa menikmati upah yang layak sesuai beban kerja," katanya.
Namun, kenaikan insentif ini hanya berlaku bagi tenaga honorer yang dibiayai oleh APBD. Jumlanya 3.400 orang. Saat ini jumlah guru honorer yang tercatat mencapai 11.000 orang.
"Ada 11.000 guru honorer yang kita punya. 3.400 di biayai APBD. Ini yang kita naikkan gajinya," ujarnya.
Sementara 6.000 lebih guru honorer diangkat melalui sekolah. Ini yang tidak dibackup oleh APBD tetapi dana bos.
"Kita sementara upayakan agar honorer yang dibiayai oleh dana bos gajinya juga bisa naik, bisa menyesuaikan. Karena mereka yang angkat itu sekolah sesuai kebutuhannya masing-masing," jelasnya.
Baca Juga: Ada Sianida di Sate Beracun Bantul, Farmakologi UGM: Racunnya Mudah Didapat
Kendati insentif mereka naik, namun evaluasi untuk tenaga honorer ini kata Jufri harus dilakukan. Mereka harus diassesment. Penerimaan harus dilakukan sesuai kebutuhan.
Berita Terkait
-
Per Mei, Pemerintah akan Transfer Langsung Tunjangan Guru Honorer
-
Adu Kekayaan AKBP Arisandi vs AKBP Rise Sandiyantanti, Suami-Istri Sama-sama Jabat Kapolres!
-
Kesejahteraan Psikologis Guru Honorer, Solusi atau Ilusi?
-
Kisah Inspiratif dari NTT: Guru Honorer Berjuang Demi Pendidikan di Desa Terpencil
-
Foto: Banjir Rendam Ratusan Rumah di Makassar
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
Puskesmas Toraja Utara Diduga Tolak Jemput Pasien Kritis, Ini Kata Dinas Kesehatan
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin