SuaraSulsel.id - Kisah haru driver ojek online (ojol) baru pertama kali makan stik jadi viral di media sosial TikTok.
Video driver ojol pertama kali cicipi steak tersebut diunggah oleh konten kreator TikTok Willie Salim.
Hal itu diketahui saat Willie Salim berbincang dengan driver ojol tersebut. Ternyata driver ojol belum pernah menyantap steak.
Usia driver ojol sekitar 50 tahun, usai mendengar kisahnya, Willie Salim mengajaknya pergi ke sebuah restoran mewah.
Baca Juga: Ratu Entok Dipolisikan Usai Viral Lecehkan Profesi Perawat
Duduk satu meja, keduanya saling berbagi cerita sembari menanti pesanan makanan mereka datang.
Driver ojol tadi bercerita bahwa hingga petang tadi, dirinya baru mendapatkan 4 orderan. Padahal ia sudah mulai bekerja sejak subuh tadi.
"Jadi bapak ini usianya 50 tahun, jadi tulang punggung keluarga. Salut banget bapaknya masih bisa tertawa senyum dalam kondisi susah,"ungkap Willie.
"Minuman pertama datang, beliau pilih jus alpukat karena katanya bikin keinget anak dia yang suka jus alpukat, hebat banget ya perjuangan seorang ayah. Pas ditanya mau makan apa, dia pengen coba steak kayak yang pernah dimakan anaknya,"imbuh Willie.
Hebatnya ketika makanan datang, Willie sempat membantu driver ojol tersebut memotong daging agar lebih mudah menyantap steak tersebut.
Baca Juga: Viral! Ditraktir Pelanggan, Respons Driver Ojol Ini Kejutkan Publik
"Yang bikin terharu, dia sempat nggak habisin steaknya buat disisain untuk anaknya di rumah," tutur Willie Salim.
Berita Terkait
-
Lagi Tren Joget THR: Apakah Terinspirasi dari Tarian Yahudi?
-
Viral Denny Landzaat Fasih Bahasa Indonesia di Maluku, Shin Tae-yong Kena Sindir
-
Viral, Apakah Ada Doa Mengusir Tamu Agar Cepat Pulang?
-
Viral! Wanita Ini Punya Cara Jitu Bungkam Pertanyaan 'Nyinyir' saat Lebaran, Kaosnya Bikin Ngakak!
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
Terkini
-
Berpartisipasi dalam BRI UMKM EXPO(RT) 2025, Minyak Telon Lokal Kini Go Global
-
Primadona Ekspor Sulsel Terancam! Tarif Trump Hantui Mete & Kepiting
-
Alarm Pagi Bikin Stres? Ini 9 Trik Jitu Kembali Produktif Setelah Liburan
-
BREAKING NEWS: Gempa Magnitudo 4,0 Guncang Wilayah Luwu Timur
-
Terungkap! Penyebab Karyawan Perempuan Tewas Tergantung di Kamar Kos Makassar