SuaraSulsel.id - Laga Piala Menpora 2021 akan digelar hari ini. Sesuai jadwal laga di grup B, malam nanti PSM Makassar akan melawan Persija Jakarta.
Tim Macan Kemayoran dan Ayam Jantan dari Timur akan berlaga di Stadion Kanjuruhan Malang, Senin 22 Maret 2021. Laga kedua klub raksasa di Liga 1 ini akan bertemu pada pukul 18:15 WIB.
Mengutip dari KabarMakassar.com -- jaringan Suara.com, dalam laga perdana Grup B ini, Persija Jakarta tampil dengan skuat terbaiknya dan yakin akan memenangkan laga ini.
Pelatih Persija Jakarta, Sudirman, bahkan mengungkapkan bahwa anak asuhnya datang ke Malang dengan membawa misi untuk bisa keluar sebagai tim terbaik.
Sementara itu PSM Makassar juga optimistis mampu membawa kemenangan dalam laga nanti malam. Meski tanpa pemain-pemain asingnya.
Baca Juga: Legiun Asing Borneo FC Justru Senang Timnya Masuk Grup Neraka Piala Menpora
Dibawah asuhan Syamsudin Batola, klub yang berdiri tahun 1915 itu tidak mau tampil seadanya. Pelatih PSM Makassar yakin bisa meraih kemenangan di Malang.
"Semua dalam pertandingan selalu untuk memenangkan (pertandingan) walau dalam pertandingan lain. Mudah-mudahan saya bisa menang, saya tidak bisa target mau kalah dan menang, tapi pastikan, saya mau menang setiap pertandingan saya mau menang," kata Pelatih PSM Makassar, Syamsuddin Batola, ungkapnya beberapa waktu lalu kepada awak media.
Selain Persija kontra PSM Makassar, laga di Grup B juga mempertemukan Bhayangkara FC vs Borneo FC Samarinda pada pukul 15:15 WIB di stadion Kanjuruhan Malang.
Berikut jadwal laga Grup B Piala Menpora 2021 :
22 Maret 2021
15.15 WIB - Bhayangkara Solo FC Vs Borneo FC Samarinda
18.15 WIB - Persija Jakarta Vs PSM Makassar
Baca Juga: Piala Menpora: Kapten PSIS Akui Kartu Merah Pelatih Pengaruhi Mental Tim
27 Maret 2021
PSM Makassar Vs Bhayangkara Solo FC Pukul 15.15 WIB
Borneo FC Samarinda Vs Persija Jakarta Pukul 18.15 WIB
31 Maret 2021
15.15 WIB - Borneo FC Samarinda Vs PSM Makassar
18.15 WIB - Persija Jakarta Vs Bhayangkara Solo FC.
Berita Terkait
-
Pantas Semakin Matang! Yuk Mengenal Dua Mentor Kelas Dunia Rizky Ridho
-
Meski Akui Kualitas Persija, Paul Munster Tak Beri Motivasi untuk Persebaya
-
Ridwan Kamil Bawa-bawa Persija saat Kampanye Terbuka di Kalideres: Insyaallah Menang Lagi Kalau Pimpinannya Barokah
-
Madura United Sambut Jeda Liga dengan Hasil Negatif, Ini Kata Paulo Meneses
-
Rizky Ridho Jadi Brand Ambassador Semen, Netizen Kocak: Harian atau Borongan Dho?
Tag
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Broto Wijayanto, Inspirator di Balik Inklusivitas Komunitas Bawayang
-
Bye-Bye Jari Bertinta! 5 Tips Cepat Bersihkan Jari Setelah Nyoblos
-
MIND ID Siap Guyur Investasi Rp267 Triliun Hingga 2029
-
Orang Dekat Prabowo Sebut Kenaikan PPN 12% Bakal Ditunda
-
Israel-Hizbullah Gencatan Senjata, Warga Palestina Makin Terancam
Terkini
-
Unggul Versi Quick Count, Sudirman: Jangan Bereuforia!
-
Pilkada Sulsel 2024: Disabilitas dan Warga Binaan Antusias Menyalurkan Hak Pilih
-
Pelayanan CS BRI Dipuji Netizen Usai Viral di Media Sosial
-
Unhas Pecat Mahasiswa FIB yang Bela Korban Pelecehan Seksual oleh Oknum Dosen
-
Perintah Prabowo! Dua Proyek Bendungan di Sulsel Tidak Dilanjutkan