SuaraSulsel.id - Binatang di dunia berjumlah jutaan jenis. Dengan berbagai bentuk dan sifat. Ada binatang buas, jinak, dan binatang yang menjadi sumber pangan bagi manusia.
Nama-nama binatang bisa ditebak dari suara yang dikeluarkan. Tapi tidak semua suara binatang bisa dikenali. Jika kita tidak pernah mendengar suara dan melihat binatangnya.
Suara binatang yang paling mudah diketahui adalah binatang-binatang yang sering berinteraksi atau berkeliaran di dekat manusia. Setiap daerah di Indonesia pun memiliki nama dan istilah sendiri.
Lantas bagaimana menyebut suara-suara binatang yang ada di sekeliling kita dalam Bahasa Indonesia. Apakah Anda sudah mengetahui semua nama suara yang dikeluarkan oleh binatang ?
Baca Juga: Serepot Pelihara Kucing Anggora, Cara Cuci Motor Berbulu Ini Bikin Salfok
Pakar Bahasa Indonesia pernah merangkum sejumlah suara binatang yang sering berada di sekitar kita.
Berikut nama-nama suara sejumlah binatang dalam Bahasa Indonesia. Dirangkum oleh pakar Bahasa Indonesia Ivan Lanin :
![Cuitan Ivan Lanin terkait suara-suara binatang dalam Bahasa Indonesia / [Istimewa]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/02/11/30526-ivan-lanin.jpg)
Verba suara binatang:
Anjing menggonggong
Ayam berkotek/berkokok/menciap
Baca Juga: Video Cara Menjebak 'Rombongan' Tikus Pakai Galon, Efektif Banget..
Babi menguik
Bebek meleter
Burung berkicau
Kambing mengembik
Katak menguak
Kucing mengeong
Kuda meringkik
Macan mengaum
Merpati berdekut
Sapi melenguh
Serigala melolong
Tikus mencicit
Ular mendesis
Berita Terkait
-
Terobosan Pertanian: Teknologi Hemat Air & Burung Hantu Jadi Andalan Dongkrak Produksi Padi
-
Prabowo Beri 1.000 Burung Hantu Demi Tingkatkan Produksi Pertanian, Menteri PU: Terima Kasih!
-
Kucing Ikut Mudik Lebaran, 5.492 Hewan Peliharaan Diangkut Kereta Api ke Kampung Halaman
-
Dear Pawrents, Kapan Kucing Bisa Vaksin Setelah Melahirkan? Jangan sampai Anabul Sakit
-
Burung Hantu Jadi Andalan Prabowo Basmi Tikus di Sawah: Mitos atau Fakta?
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
Terkini
-
Wakil Presiden yang Tegur Menteri Pertanian Amran Sulaiman: Jusuf Kalla atau Ma'ruf Amin
-
Wagub Sulsel Kagum! PT Vale Buktikan Tambang Bisa Jadi Penjaga Bumi
-
BRI Dukung Batik Tulis Lokal Lamongan Menjangkau Pasar Global
-
Puskesmas Toraja Utara Diduga Tolak Jemput Pasien Kritis, Ini Kata Dinas Kesehatan
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini