SuaraSulsel.id - Pertarungan antara ular sanca berukuran 5 meter dengan seekor babi hutan disaksikan warga di kawasan PT Panca Amara Utama, Batui Toili, Sulawesi Tengah.
Petugas keamanan melihat ular melilit babi hutan sampai tidak berdaya. Babi berusaha melawan tapi kalah kuat dengan lilitan ular.
Petugas keamanan pun memanggil rekan dan sejumlah warga. Untuk menangkap ular.
Peristiwa ini bermula saat seorang petugas keamanan mendengar suara babi hutan menguik di sekitar pos penjagaan.
Saat melakukan pemeriksaan, ternyata terlihat seekor babi sudah dalam kondisi terlilit ular besar.
“Saya dengar ada babi teriak. Pas dicek ternyata, ada babi dililit ular,” ungkap Isropi, anggota keamanan, kepada obormotindok.co.id -- jaringan suara.com, Senin 8 Februari 2021
Setelah melapor ke pimpinan jaga, petugas memutuskan untuk menangkap ular dan membawanya keluar dari kawasan proyek.
"Agar tidak membahayakan karyawan yang beraktivitas," kata Isropi.
Baca Juga: Ngeri! Jatuh dari Plafon, Ular Sanca 3 Meter Sembunyi di Kursi Plastik
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Wali Kota Makassar Murka Lihat Pegawai Duduk Santai Merokok di Jam Kerja
-
Eks Dosen UIM Ludahi Kasir Resmi Jadi Tersangka, Tapi..
-
3 Calon Rektor Unhas Diberi Waktu 5 Menit untuk Meyakinkan MWA
-
Daftar 19 Kepala Kejaksaan Negeri Kena Mutasi Hari Ini
-
Jalan Nasional Baru Diperbaiki Sudah Hancur, Warga Pertanyakan Kualitas Proyek