Najwah yang merupakan putri dari pasangan Mayor Caj Andi Hamzah dan Mala Andi, sejak kecil memang sudah menaruh minat besar pada bidang kebudayaan.
Sejak kecil, Najwa selalu ikut ayah pindah daerah karena tugas. Najwa aktif berlatih tari tradisional seperti Bali, Makassar, hingga Sulawesi Utara.
Itu sebabnya, dibanding anak seusianya yang lebih suka hal kekinian atau sesuai tren, Najwah tetap cinta pada seni dan budaya.
Beragam prestasi berhasil diraih Najwah. Seperti juara 1 Putri Kebudayaan Nusantara Sulawesi Utara, Runner Up 1 Putri Kebudayaan Nusantara – Miss Unity Indonesia, juara 2 FLS2N tingkat Provinsi Sulut.
Baca Juga: Webinar Nasional KSEI FoSEI Unhas Bahas Peran Fintech Syariah
Beberapa kali menjadi juara 1 dan 2 Tari Bali, partisipan Miss World 2013, partisipan Pesona Indonesia-Maengket 2020 dan partisipan UMKM 2020.
Najwah pun saat ini sedang bermitra dengan One Point Management dan terus berlatih untuk meningkatkan kemampuan diri.
Apalagi, tekanan lain yang dirasakan pada ajang pemilihan ini adalah Najwah merupakan finalis termuda. Sehingga kekuatan mental harus dibangun dengan kuat.
“Tidak bisa dipungkiri, memang saat pemilihan di Medan, sempat gugup karena yang lain sudah mahasiswa, Najwa sendiri masih SMA. Namun, Najwa tidak boleh menyerah dan selalu berusaha menampilkan yang terbaik. Sekarang pun begitu, Najwah bekerja keras agar dapat membanggakan Sulut dan Indonesia nanti di Vietnam. Mohon dukungan semuanya ya,” kata Najwah.
Baca Juga: Unhas Salurkan Satu Ton Bakso dan Ayam Palekko Bantu Korban Gempa Sulbar
Berita Terkait
-
Merayakan Kartini, Merayakan Literasi Perempuan Indonesia
-
Pelatih Merasa Miris Kevin Diks Terancam Absen Bela Timnas Indonesia
-
Debut Manis 2 Tim Putri Indonesia, Langsung Rebut Runner-up di JSSL Singapore 7s 2025
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Menyedihkan! Sandy Walsh Mulai Jadi Camat di Yokohama F Marinos
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
Terkini
-
Inisiatif Nelayan Selamatkan Laut: Model Konservasi Ini Bisa Jadi Contoh Nasional
-
Lokasi Judi Sabung Ayam di Kabupaten Gowa Dibakar
-
Wakil Presiden yang Tegur Menteri Pertanian Amran Sulaiman: Jusuf Kalla atau Ma'ruf Amin
-
Wagub Sulsel Kagum! PT Vale Buktikan Tambang Bisa Jadi Penjaga Bumi
-
BRI Dukung Batik Tulis Lokal Lamongan Menjangkau Pasar Global