SuaraSulsel.id - Gubernur Sulawesi Selatan Nurdin Abdullah bersama Dinas Kesehatan Sulsel dan sejumlah Direktur Rumah Sakit membahas antisipasi peningkatan pasien Covid-19 pasca libur panjang.
Pemerintah Provinsi Sulsel ingin kapasitas rumah sakit, khususnya ruang isolasi ditambah. Khawatir ada lonjakan kasus Covid-19. Usai libur natal dan tahun baru.
Nurdin dalam status instagramnya mengatakan, dalam beberapa hari terakhir jumlah kasus di Sulsel meningkat.
Tidak lepas dari pemeriksaan spesimen yang naik dua kali lipat. Mengantisipasi lonjakan pasien, Nurdin mengatakan, akan menambah kapasitas tempat tidur isolasi rumah sakit.
Baca Juga: Sepanjang 2020, Sembilan Dokter Makassar Meninggal Terpapar Covid 19
"Penambahan hotel karantina termasuk di kabupaten dan kota," tulisnya, Minggu 3 Januari 2021.
Data Dinas Kesehatan Sulsel, saat ini okupansi rumah sakit 67-68 persen. Nantinya pasien Covid-19 yang sementara dirawat di rumah sakit dan sudah tanpa gejala namun masih berstatus positif akan dipindahkan ke hotel.
Sehingga mengurangi beban rumah sakit dan hanya merawat yang bergejala berat dan kritis.
"Untuk vaksinasi Covid-19 akan dilakukan pada 14 Januari 2021 di Sulsel, ini serentak di Indonesia yang dimulai untuk para tenaga kesehatan kita," katanya.
Nurdin berharap, segala upaya ini dapat menekan angka kasus Covid-19. Dengan selalu disiplin menerapkan protokol kesehatan dengan ketat.
Baca Juga: Ini Masjid Ramah Anak dan Disabilitas di Kota Makassar
Berita Terkait
-
Bayar Rp25 Juta untuk Surat Sakit? Drama Tersangka Skincare Merkuri Mira Hayati di Makassar
-
Mira Hayati dan Dua Pengusaha Skincare di Makassar Ditetapkan Tersangka
-
Tiga Pengusaha Skincare di Makassar Jadi Tersangka, Tapi Identitas Dirahasiakan Polisi
-
Apakah Maxie Skincare Mengandung Merkuri, Kuasa Hukum Bantah Polda Sulsel
-
Keahlian Panelis Debat Kedua Pilgub Sulsel Jadi Sorotan, 3 Orang Mantan Timsel KPU
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya, Banyak Hadiah dan Hiburan Menarik
-
Apakah Garmin Venu 3 Memiliki Layar Sentuh? Temukan Jawaban Beserta Fitur-Fitur yang Dimilikinya
-
Sosok Kasatreskrim AKP Ryanto Ulil Anshar Yang Ditembak Mati Rekannya Sendiri
-
Dikenal Religius, Oknum Dosen Unhas Lecehkan Mahasiswi Saat Bimbingan Skripsi
-
Memanas! Dua Mantan Wali Kota Parepare Saling "Buka Aib" di Rapat Komisi II DPR RI