SuaraSulsel.id - Audisi Bintang Suara sudah di depan mata. Dukungan dari berbagai pihak untuk ajang nyanyi dangdut secara virtual ini juga terus mengalir.
Kali ini apresiasi datang dari Rafly D'Academy 3. Finalis top 10, dari ajang kompetisi dangdut di Indosiar itu mengajak generasi muda utamanya di Sulsel untuk ikutan Bintang Suara.
"Ini momen tepat bagi kamu anak muda di Makassar atau Sulsel, yang punya bakat menyanyi dangdut untuk bisa berkarya," kata Rafly, Kamis (3/12/2020).
Apalagi, kata Rafly, audisinya digelar secara virtual. Kontestan tidak perlu capek-capek ke ibu kota untuk ikut audisi, seperti ajang nyanyi pada umumnya.
Baca Juga: Nassar Ajak Warga Jabar Ikut Bintang Suara
"Jadi audisinya lebih mudah. Tidak perlu lagi jauh-jauh ikut lomba nyanyi ke Jakarta, kini lewat virtual pun bisa berkarya di Bintang Suara," ucap Rafly.
Nominator Indonesian Dangdut Award 2016 ini pun mengaku sangat mengapresiasi kegiatan yang digelar PT Arkadia Digital Media dengan PT Media Musik Proaktif.
Ia bilang menjadi penyanyi dangdut juga sebenarnya punya prospektif yang besar ke depan. Sama seperti dirinya. Nama Rafly dikenal hingga kini, semua karena musik dangdut.
"Jadi panggung untuk berkarya di dunia dangdut semakin terbuka lebar. Apalagi yang juara akan langsung masuk dapur rekaman. Ini sudah menjanjikan banget," tambahnya.
Diketahui, PT Arkadia Digital Media melalui anak usaha Suara.com bekerja sama dengan Media Musik Proaktif menjalin kerjasama program pencarian penyanyi berbakat.
Baca Juga: Nassar Ajak Warga Sulsel Lomba Nyanyi Bintang Suara
Program ini merupakan ajang pencarian bakat penyanyi dangdut baru yang akan menjangkau berbagai daerah di Indonesia. Salah satunya Sulawesi Selatan.
Berita Terkait
-
Ada Peluang Karakter Rizal Maduma yang Diperankan Dwi Sasono Jadi Spin-Off Mendadak Dangdut
-
Trailer Mendadak Dangdut Versi Baru Resmi Dirilis, Anya Geraldine Menyamar Jadi Pedangdut Pantura
-
Wika Salim Bantah Hidungnya Hasil Operasi: Bukan Oplas Tapi Ketok Magic
-
Ada Peran Keanu Angelo di Balik Keputusan Anya Geraldine Bintangi Film Mendadak Dangdut
-
OM Lorenza: Pelipur Lara Kala Indonesia Tidak Baik-Baik Saja
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Wakil Presiden yang Tegur Menteri Pertanian Amran Sulaiman: Jusuf Kalla atau Ma'ruf Amin
-
Wagub Sulsel Kagum! PT Vale Buktikan Tambang Bisa Jadi Penjaga Bumi
-
BRI Dukung Batik Tulis Lokal Lamongan Menjangkau Pasar Global
-
Puskesmas Toraja Utara Diduga Tolak Jemput Pasien Kritis, Ini Kata Dinas Kesehatan
-
BRImo Versi Billingual Resmi Rilis, Simak Fitur Barunya Di Sini