SuaraSulsel.id - Bupati Bantaeng Ilham Azikin terkonfirmasi positif Covid-19. Setelah melakukan pemeriksaan PCR.
Juru bicara Satgas Penanganan Covid-19 Kabupaten Bantaeng, dr Andi Ihsan mengatakan bupati melakukan tes Pukul 20.00 Wita Tanggal 2 Desember 2020.
Ilham Azikin akan menjalani isolasi mandiri selama 14 hari ke depan.
“Bapak Bupati berpesan kepada seluruh orang yang kontak erat dengan beliau dalam rentang waktu 14 hari ke belakang untuk segera melakukan pemeriksaan,” jelas Ihsan melalui keterangan tertulisnya yang diterima redaksi terkini.id -- jaringan suara.com, Kamis (3/12/2020).
Baca Juga: Selasa Depan, Ade Yasin Akan Diperiksa Polda Jabar soal Acara Habib Rizieq
Ihsan mengaku, upaya ini dilakukan untuk memutus mata rantai penularan Covid-19 di Kabupaten Bantaeng.
“Saat ini Bupati Bantaeng sedang menjalankan isolasi mandiri selama 14 hari ke depan dan mohon do’a seluruh masyarakat Bantaeng agar beliau cepat sehat dan pulih kembali,” tambah Ihsan.
Selain itu, Ihsan mengatakan, Bupati Bantaeng juga berpesan kepada masyarakat agar senantiasa mematuhi protokol kesehatan.
“Caranya dengan melakukan 3M+1 (Memakai Masker, Mencuci Tangan Pakai Sabun dengan Air mengalir secara teratur, dan Menjaga Jarak serta menghindari dan mencegah terjadinya Kerumunan,” katanya.
Baca Juga: Positif Covid-19 dan Dirawat, Bupati Cirebon Sempatkan Baca Alquran 4 Juz
Berita Terkait
-
Atalia Praratya Positif COVID-19, Ridwan Kamil Lolos dari Penularan?
-
Sempat Antar Suami Daftar Pilgub Jakarta Lalu Batuk Pilek, Atalia Positif Covid-19, Ridwan Kamil Minta Doa
-
Bikin Pangling saat Pakai Kebaya, Amel Carla Dibilang Mirip Krisdayanti sampai Angela Gilsha
-
Terjadi 271 Kasus Positif Covid-19 Dalam Sepekan, Dua Pasien Meninggal Dunia di Bulan Desember
-
Nia Ramadhani Si Sporty Moms: Marathon Hingga Tenis
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Kisah Pilu Pengungsi Lewotobi: "Lari Hanya Pakai Baju di Badan"
-
Kabar Baik! Wapres Gibran Janji Bahas Kelanjutan Pembangunan Stadion Sudiang
-
Dukung Ekonomi Hijau dan Inklusif, BRI Catat Portofolio Pembiayaan Berkelanjutan Senilai Rp764,8 Triliun
-
Rocky Gerung Kritik Debat Pilkada Makassar: Monoton dan Panelis Tersiksa
-
Azizah Tolak Menyantap Makanan Bergizi Pemberian Wapres Gibran Rakabuming