SuaraSulsel.id - Kabar mengejutkan datang dari akrtis Ellen Page. Bintang serial The Umbrella Academy itu mengabarkan dirinya telah menjadi transgender menjadi laki-laki.
Ellen Page pun kini mengganti namanya menjadi Elliot Page. Hal itu disampaikan Ellen lewat pengumuman di Instagram.
"Saya tak bisa menggambarkan berapa berartinya ini untuk akhirnya mencintai siapa saya untuk mengejar diri saya sebenarnya," tulis Ellen Page.
"Saya menyukai (kenyataan) bahwa saya seorang trans. Dan, saya senang karena saya seorang queer," katanya menambahkan.
Baca Juga: Digugat Rp 4,2 Miliar, Jefri Nichol Yakin Kalahkan Falcon Pictures
Meski bahagia mengungkap jati dirinya, Ellen Page juga masih ada perasaan takut. Ia sadar, seorang transgender kerap mendapat perlakukan diskriminatif.
"Sebenarnya, meski merasa sangat bahagia saat ini dan mengetahui betapa besar hak istimewa yang saya bawa, saya juga takut. Saya takut dengan invasi, kebencian, lelucon, dan kekerasan," tutur Ellen Page.
Nama Ellen Page dikenal lewat perannya di film Juno, yang dirilis pada 2007. Di situ, akrtis 33 tahun ini memerankan sesosok remaja yang harus menghadapi kehamilan dirni.
Ellen Page kemudian membitnang serial Inception, yang makin mencuatkan namanya. Kehadiran Ellen di serial The Umbrella Academy juga semakin membuatnya terkenal.
Meski kini menjadi sosok laki-laki, Ellen Page dipastikan tetap akan membintangi serial The Umbrella Academy.
Baca Juga: Pertama Kali, Vicky Prasetyo Ditemani Kalina Oktarani Jalani Sidang
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
Terkini
-
Didukung BRI, Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Sukses Jangkau Pasar Internasional
-
Bertengkar dengan Istri, Pria Ini Cari Ketenangan di Jalan Tol Makassar
-
Gurita Bantaeng Mendunia: Ekspor Perdana Rp2,3 Miliar ke Amerika Latin
-
Kapan UTBK 2025 Unhas? Ini Jadwal dan Kesiapan Terbaru dari Panitia
-
Sampai Kapan Program Link Saldo DANA Kaget Digelar? Ini Jawabannya!