Scroll untuk membaca artikel
Muhammad Yunus
Senin, 21 September 2020 | 08:02 WIB
Seekor anak gajah sumatera bersama induknya berada di Pusat Latihan Gajah (PLG) Minas, Kabupaten Siak, Riau, Minggu (20/9/2020). Anak gajah Sumatera berkelamin betina dengan berat 81kg yang terlahir dari induknya bernama Nia pada Jumat (18/9/2020) lalu. (wahyudi)

Wiratno langsung berkenan memberikan nama Rizky kepada bayi gajah itu sebagai simbol bagi rezeki alam, lingkungan hidup, dan bagi populasi yang berada di wilayah Sumatera ini.

Ia pun berharap agar ke depannya satwa bernama latin Elephax maximus sumatranus tersebut dapat bertambah populasinya.

Baik yang berada di PLG maupun yang ada di alam liar. Sebab, gajah Sumatera merupakan satwa yang terancam punah.

“Ini merupakan kejutan dan hadiah yang sangat menggembirakan untuk Hari Konservasi Alam Nasional tahun 2020,” tutupnya.

Baca Juga: Alhamdulillah! Gajah Sumatera Korban Jerat Melahirkan di PLG Minas Riau

Load More